Tag: bahlil lahadalia
Bahlil: Komitmen investasi Korsel Rp100 triliun mulai terealisasi
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia mengungkapkan investasi dari Korea Selatan senilai 6,72 miliar dolar AS atau lebih dari Rp100 triliun yang...
Pemerintah telah cabut 2.065 izin usaha pertambangan tidak produktif
Jakarta (Beritamu.co.id) - Pemerintah melalui Satuan Tugas (Satgas) Penataan Penggunaan Lahan dan Penataan Investasi telah mencabut 2.065 izin usaha pertambangan (IUP) dari total 2.078...
Bahlil pastikan tax holiday tetap ada tahun 2023 dengan penataan
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia memastikan fasilitas tax holiday masih akan tetap ada dan diberikan pada tahun...
Menteri Bahlil optimis ekonomi Indonesia menjanjikan pascapandemi
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia optimis perekonomian Indonesia masih sangat menjanjikan pascapandemi Covid-19.
Ibarat orang sakit, Indonesia disebutnya...
Indonesia dapat komitmen investasi Jepang senilai 5,2 miliar dolar AS
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengatakan sejumlah perusahaan Jepang menyampaikan minat dan rencana perluasan investasi di Indonesia...
Bahlil berikan Nomor Induk Berusaha ke 550 pengusaha di Sumatera Utara
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia memberikan Nomor Induk Berusaha (NIB) kepada 550 pelaku Usaha Mikro dan Kecil...
Bahlil: IKN harga mati, harus jalan terus!
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menegaskan pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara adalah harga mati dan harus...
Bahlil: Indonesia tidak krisis, hanya harus hati-hati
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menampik anggapan bahwa Indonesia mengalami krisis.
Menurut dia, bukannya krisis, tetapi Indonesia memang...
Realisasi investasi triwulan II 2022 capai Rp302,2 triliun
Jakarta (Beritamu.co.id) - Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi sepanjang April-Juni (triwulan II) tahun 2022 mencapai Rp302,2 triliun atau tumbuh 35,5...
Bahlil: urus izin UMKM paling cepat 30 menit dan gratis
Jakarta (Beritamu.co.id) - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengatakan mengurus perizinan untuk Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) melalui sistem...