Home Teknologi Game Download MiRape Apk Terbaru & Cara Membuat Tema MIUI Sendiri

Download MiRape Apk Terbaru & Cara Membuat Tema MIUI Sendiri

35
0

BeritaMu.co.id

Semakin meningkatnya pengguna Xiaomi di Indonesia bahkan dunia, maka akan semakin banyak muncul banyak orang yang ingin merubah tampilan dari smartphone xiaomi yang mereka gunakan.

Saat ini sudah banyak rilis ponsel Xiaomi baru dengan tambahan spesifikasi gahar dan fitur yang lebih menarik.

Jadi tidak heran kalau sekarang ini sudah banyak para opreker Android yang mengcutom tampilan ponsel Xiaomi menjadi lebih menarik lagi.

Dengan menggunakan aplikasi Mirape Apk, anda akan mendapatkan kebebasan untuk berkreasi untuk membuat tema MIUI sendiri hanya menggunakan HP Xiaomi saja.

Apa itu Mirape Apk?

MiRape Apk merupakan sebuah aplikasi android gratis yang bisa digunakan untuk membantu kita dalam mengedit tema MIUI dari smartphone Xiaomi.

Dengan Mirape Apk kita bisa membuat tema MIUI dengan mudah tanpa menggunakan PC/laptop, sehingga pembuatan tema MIUI menjadi lebih mudah dan praktis.

Lalu bagaimana caranya? Caranya adalah dengan mengikuti tutorial yang akan kami bahas berikut ini.

Download Mirape Apk Terbaru

Sebelum anda membuat tema sendiri di HP Xiaomi, anda harus download dan instal aplikasi Mirape Apk terlebih dahulu.

Silakan download pada link dibawah ini.

Download MIUI Theme Mod Apk

Cara Menggunakan Mirape Apk

  • Download dan install aplikasi Mirape Apk pada link yang sudah disediakan diatas
  • Buka aplikasi MiRape.
  • Kemudian Klik Menu Tiga Titik Di Kanan Atas.
  • Lalu Pilih New Project.
  • Silahkan isi data yang diminta dan Save.
  • Selanjutnya anda bisa masuk ke memori internal. Disana anda akan melihat folder baru dengan nama MiRape.
  • Sekarang anda bisa jalankan aplikasi eksplorer. Misalnya saja aplikasi yang digunakan bernama Root Explorer.
  • Sekarang buka folder MiRape tadi.
  • Kemudian masuk lagi dan buka, lalu Pilih Folder Project
  • Kemudian unduh Bahan Ini untuk belajar, Atau anda bisa mengkustom sendiri icon dan yang lainnya.
  • Jika sudah sekarang kembali ke aplikasi mirape tadi.
  • Pilih Nama Project anda.
  • Pilih Pack To Mtz kemudian tunggun proses selesai
  • Selesai dan Tema siap digunakan.
  • Baca Juga :  Download - Stickman Dismounting Mod Apk 2021

    Caranya cukup mudah bukan??

    Dengan menggunakan aplikasi MiRape Apk, anda bisa melakukan kostumisasi sepuasnya pada HP Xiaomi yang anda gunakan, terutama untuk merubah tampilan yang berada di daerah sistem.

    Sekarang sudah banyak sekali developer dan juga komunitas besar pengguna Xiaomi (Mi Fans) yang siap untuk membuat kostumisasi yang bagus dan menarik.

    Kemudian juga akan bisa membagikannya ke komuitas tersebut, dan anda pun bisa belajar didalamnya.

    Selain itu, ternyata kita bisa menginstall tema berbayar dengan cara menginstal cutom rom Xiaomi.

    Memang sudah terdapat beberapa custom Rom Xiaomi yang menjadikan tema berbayar menjadi gratis.

    Disamping itu, ponsel Xiaomi dibandrol dengan harga yang relatif terjangkau dan memiliki spesifikasi yang sangat mumpuni, namun bukan berarti dengan kualitas yang murahan ya.

    Itulah tadi penjelasan yang bisa kami bagikan kepada anda mengenai Download Mirape Apk dan Cara Menggunakanya dengan mudah pada Smartphone Xiaomi.

    Artikel Menarik Lainnya :

    Semoga penjelasan diatas dapat membantu anda dalam membuat tema yang menarik pada ponsel Xiaomi yang anda gunakan.

    Selamat mencoba dan terimakasih telah berkunjung.

    Kunjungi terus renmedia.co.id untuk update tutorial menarik mengenai gadget lainnya.

    LEAVE A REPLY

    Please enter your comment!
    Please enter your name here