Home Teknologi Gadget Galaxy S22 meluncur Tahun 2022 Dengan Fitur Terbaru

Galaxy S22 meluncur Tahun 2022 Dengan Fitur Terbaru

49
0


BeritaMu.co.id – Samsung diperkirakan akan meluncurkan Galaxy S22 , mengikuti tradisi yang sudah berjalan seri tersebut hadir pada bulan kedua setiap tahun.

Laporan tersebut didapat situs GSM Arena dari media massa Korea Selatan, DDaily. Menurut kabar tersebut, pra-pemesanan akan dibuka sehari setelahnya, 9 Februari.

Sementara itu, pengiriman Galaxy S22 akan .

Baca Juga :  Cara Flash Asus Zenfone C Z007 Via Adb, Flashtool & Tanpa PC

Peluncuran Galaxy S22, jika mengikuti jadwal itu, akan diadakan sebelum pameran teknologi internasional MWC 2022.

Samsung diperkirakan akan meluncurkan beberapa model untuk seri Galaxy S22, seperti yang sudah terjadi sebelumnya.

Rumor yang beredar menyebutkan versi Galaxy S22 Ultra nanti akan semakin mirip dengan seri Galaxy Note, mendukung penggunaan stylus S Pen.

Baca Juga :  Samsung - Galaxy M52 versi 5G Terbaru 2021

Samsung juga dikabarkan akan memberikan slot khusus di ponsel untuk menyimpan S Pen.

Selain itu, Galaxy S22 Ultra diperkirakan akan memiliki kamera utama 108MP, lensa ultra-wide 12MP dan dua lensa lainnya yang berukuran 10MP.

Baca Juga :  Dress-Samsung Galaxy Z Fold3 5G & Flip3 Thom Browne 5G

sumber :  (https://www.antaranews.com/berita/2638273/galaxy-s22-diperkirakan-meluncur-8-februari)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here