Beritamuco.id – Internet adalah salah satu kebutuhan yang tidak bisa dipisahkan. Apalagi internet banyak digunakan juga untuk bekerja dan juga melakukan komunikasi dengan banyak orang. Sayangnya kuota internet cukup mahal sehingga aplikasi seperti HTTP Injector Pro APK banyak digunakan.
Aplikasi tersebut bermanfaat untuk memberikan akses internet gratis kepada beberapa pengguna operator. Dengan internet gratis mereka bisa melakukan berbagai jenis aktivitas tanpa perlu mengeluarkan uang sama sekali. Jika tertarik ingin memakai simak ulasan di bawah ini.
Zaman sekarang memiliki ponsel yang tidak ada data atau internetnya sangatlah sulit. Apalagi internet digunakan untuk berbagai kebutuhan seperti melakukan komunikasi dengan banyak orang dan juga bekerja. Jika ponsel tidak ada koneksi Sama halnya tidak bisa digunakan sama sekali.
Review Singkat Aplikasi HTTP Injector Pro APK
Sayangnya saat ini harga paket internet sangat mahal sehingga tidak semua orang bisa mengaksesnya. Kalaupun Bisa mengaksesnya tentu data yang dimiliki sangat terbatas sehingga mereka tidak bisa melakukan aktivitas secara leluasa. Bahkan ada juga yang dibatasi oleh waktu saat ingin menggunakannya.
Untunglah ada aplikasi yang bisa digunakan untuk memberikan akses internet secara gratis. Aplikasi tersebut adalah HTTP Injector. Kamu bisa menggunakannya versi gratis ataupun memanfaatkan versi yang berbayar agar mendapatkan fitur yang lebih banyak.
Dengan menggunakan aplikasi ini kamu bisa mendapatkan akses internet secara gratis dengan menggunakan berbagai jenis operator. Konsep dari aplikasi ini adalah SSH dan VPN, jadi berbagai jenis bug dari operator akan digunakan sebagai jalan untuk mendapatkan internet.
Sayangnya dengan menggunakan aplikasi ini kamu tidak akan mendapatkan jaminan internet gratis secara penuh. Terkadang kamu harus menggunakan internet selama beberapa jam saja kalau harus berganti dengan settingan yang baru yang kadang bisa lebih lambat internet.
Fitur HTTP Injector Pro APK
Ada beberapa fitur dari HTTP Injector yang sangat menarik dan bisa dimanfaatkan untuk mengakses internet secara gratis. Berikut detail fitur yang bisa didapatkan oleh pengguna.
1. Mode Debug
Fitur ini akan menampilkan data apapun yang masuk ataupun keluar dari ponsel. Jadi, kamu bisa tahu berapa banyak Data yang sudah didownload dan juga berapa banyak Data yang sudah di-upload. Statistiknya terlihat dengan jelas.
2. Google DNS
Dengan memanfaatkan fitur ini kamu bisa dengan mudah membuka berbagai jenis situs yang sudah dibatasi atau diblokir oleh pemerintah. Untuk itu masukkan saja di atas yang sesuai dari Google atau pun bisa memakai IP lain atau server VPN.
3. Internet Gratis
Kamu bisa mendapatkan internet secara gratis sehingga tidak perlu memotong kuota yang sudah dimiliki. Meski demikian internet gratis yang akan digunakan bisa saja sangat lambat sehingga membutuhkan pemilihan yang tepat.
Selain itu internet gratis juga sering tidak bertahan lama. Jadi harus sering mengganti settingan terlebih dahulu.
4. Filter Aplikasi
Fitur terakhir yang dimiliki aplikasi ini adalah filter atau penyaringan. Dengan menggunakan fitur ini kamu bisa mengatur aplikasi mana saja yang bisa digabungkan dengan http injector. Jadi, tidak semua aplikasi digunakan untuk mengakses jaringan dengan aplikasi itu.
Dengan menggunakan fitur filter tersebut. Kamu bisa dengan mudah membatasi dan juga melindungi beberapa akun pribadi sehingga tidak bisa diakses dari luar. Mau pakai menelpon jaringan yang tidak resmi sangat berbahaya pada akun pribadi.
Perbedaan Versi Mod dan Berbayar
Untuk mengetahui apa saja keunikan dari aplikasi ini dan sebelum kamu memasangnya lebih baik mengetahui perbedaan versi modifikasi dan berbayar.
Versi Modifikasi
Versi Gratis dan Berbayar
Bisa digunakan secara gratis dan mendapatkan berbagai jenis fitur yang menarik dan juga bermanfaat. Versi ini bisa didapatkan tanpa perlu membayar sama sekali.
Aplikasi versi gratis bisa digunakan meski ada beberapa fitur yang harus mendapatkan limit. Sementara itu untuk versi berbayar harus mengeluarkan biaya dan mendapatkan seluruh fitur.
Tidak memiliki batasan sama sekali khususnya yang berhubungan dengan server ataupun IP.
Pada aplikasi yang gratis akan ada beberapa server atau IP yang dibatasi sehingga tidak bisa digunakan untuk melakukan akses internet.
Memiliki akselerasi yang baik sehingga kecepatan dari aplikasi tidak akan menurun sehingga koneksi bisa dimanfaatkan untuk melakukan aktivitas apapun.
Masih ada kemungkinan memiliki kecepatan yang sangat rendah untuk beberapa koneksi yang digunakan.
Aplikasi tidak memerlukan root. Jadi kalau ingin menggunakannya bisa langsung melakukan pemasangan.
Pemasangan bisa dilakukan dengan atau tanpa root pada ponsel.
Aplikasi masih memiliki kemungkinan berbahaya pada ponsel karena dikembangkan oleh orang lain dan dipasang dari luar.
Aplikasi yang digunakan aman dan tidak akan memiliki virus karena didapatkan langsung dari Playstore.
Link Download HTTP Injector APK
Gunakan link download dibawah ini untuk mendapatkan aplikasi yang cukup keren dan banyak digunakan para netizen.
Nama Aplikasi
HTTP Injector APK
Versi
V5.3.1
Ukuran File
12 MB
Link Download
Mediafire
Cara Install HTTP Injector Pro APK
Proses instalasi bisa dilakukan dengan mengikuti beberapa langkah yang akan dibahas di bawah ini. Karena aplikasi berjenis APK dan modifikasi kemungkinan besar untuk proses instalasi akan memiliki sedikit perbedaan dengan instalasi standar.
Pengaturan Ponsel
Hal pertama yang harus dilakukan jika ingin melakukan proses instalasi dengan baik dan tidak ditolak oleh sistem adalah melakukan perubahan pada beberapa hal. Ikuti langkah dibawah ini untuk mengatur ponsel agar mau memasang aplikasi dari sumber asing.
Lakukan perubahan dengan membuka Settings atau Pengaturan.
Selanjutnya bisa berlanjut ke Additional Settings atau More.
Begitu membukanya kamu bisa memilih antara Security atau Privacy.
Setelah terbuka, kamu bisa memilih Install from Unknown Source.
Aktifkan bagian ini agar proses pemasangan bisa dilakukan dan tidak dihentikan oleh sistem.
Proses selesai dan kamu bisa melanjutkan download dan pemasangan.
Proses Unduh dan Instalasi
Selanjutnya kamu harus melakukan proses pengunduhan atau download lalu dilanjutkan dengan instalasi. Ikuti langkah dibawah ini untuk melakukannya.
Gunakan link atau tautan yang sudah ditulis pada kolom di atas.
Copy lalu paste pada kolom browser yang kamu buka. Misal kamu menggunakan browser Google Chrome.
Selanjutnya ikuti proses download sesuai dengan situs yang digunakan untuk menyimpan.
Tunggu proses download hingga selesai.
Selanjutnya segera buka APK yang sudah didownload.
Proses instalasi akan berjalan selama beberapa menit dan kamu harus menunggunya hingga selesai.
Setelah proses pemasangan selesai kamu bisa langsung membuka aplikasi dan mencoba menggunakannya.
Dengan menggunakan aplikasi HTTP Injector Pro APK, kamu bisa mengakses berbagai jenis konten di internet secara gratis. Hampir semua operator bisa didukung meski ada kalanya saat di sambungkan internet tidak bisa dipakai. Intinya kamu harus bersabar dan memilih jaringan yang tepat.
Apabila internet tidak bisa digunakan berarti jaringan tersebut sudah diperbaiki. Kamu harus menggunakan jaringan lain sehingga internet bisa dipakai untuk mengakses berbagai website ataupun download. Terakhir aplikasi ini bisa sangat berbahaya pada ada kartu yang digunakan ataupun ponsel.