Home Bisnis Harga Komoditas Turun, Rupiah Manyun!

Harga Komoditas Turun, Rupiah Manyun!

17
0
Rupiah Bisa Menguat Hari Ini, Semangat!

Jakarta, BeritaMu.co.id Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) melemah sepanjang pekan ini. Koreksi harga komoditas menjadi pemberat langkah mata uang Tanah Air.

Minggu ini, rupiah terdepresiasi 0,36% di hadapan dolar AS secara point-to-point. Padahal sebelumnya rupiah berhasil menguat dua minggu berturut-turut. Sayang sekali…

Rupiah benar-benar sedang mengalami bad day at the office. Depresiasi rupiah terjadi saat hampir seluruh mata uang utama Asia mampu menguat di hadapan dolar AS. Selain rupiah, hanya peso Filipina yang melemah.

Namun pelemahan peso tipis saja di 0,08%. So, rupiah secara sah dan meyakinkan menjadi mata uang terlemah di Asia minggu ini.

Berikut perkembangan kurs dolar AS terhadap mata uang utama Benua Kuning di perdagangan pasar spot:

Halaman Selanjutnya –> Harga Komoditas Turun, Rupiah Ikut Manyun

Demikian berita mengenai Harga Komoditas Turun, Rupiah Manyun!, ikuti terus update berita dari kami

Sumber : https://www.cnbcindonesia.com/market/20211023063331-17-285981/harga-komoditas-turun-rupiah-manyun

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here