Home Bisnis Mal Tutup Sebulan, Omset Rp 50 T Berpotensi Hilang

Mal Tutup Sebulan, Omset Rp 50 T Berpotensi Hilang

62
0
Mal Tutup Sebulan, Omset Rp 50 T Berpotensi Hilang

Jakarta, BeritaMu.co.idPPKM darurat dan perpanjangan PPKM Level 4 disebut Ketua Umum APPBI, Alphonsus Widjaja, telah memberikan dampak negatif ke pengelola pusat belanja. Dimana jika tidak buka selama sebulan maka pemasukan sewa hilang sementara biaya operasional seperti listrik, gas hingga pajak reklame masih harus dibayar sehingga potensi hilangnya pendapatan dari 350 anggota mall seluruh Indonesia kerugian bisa mencapai Rp 5 Triliun.

Sementara bagi Hippindo, tutupnya pusat belanja berpotensi membuat peritel dan penyewa mall kehilangan omset Rp 50 triliun per bulan.

Seperti apa dampak penutupan pusat belanja di masa PPKM ini? Selengkapnya saksikan dialog Erwin Surya Brata dengan Ketua Umum Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI), Alphonsus Widjaja dan Ketua Umum Himpunan Peritel dan Penyewa Pusat Perbelanjaan Indonesia (Hippindo), Budihardjo Iduansjah dalam Squawk Box, BeritaMu.co.id (Selasa, 27/07/2021)

Saksikan live streaming program-program BeritaMu.co.id TV lainnya di sini

Demikian berita mengenai Mal Tutup Sebulan, Omset Rp 50 T Berpotensi Hilang, ikuti terus update berita dari kami

Baca Juga :  Ada Risiko Stagflasi Amerika, IHSG Masih Bisa Cetak Rekor?

Sumber : https://www.cnbcindonesia.com/market/20210727100351-19-263898/hippindo-mal-tutup-sebulan-omset-rp-50-t-berpotensi-hilang

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here