BeritaMU.co.id – Beberapa waktu lalu bos agensi YG Entertainment, Yang Hyun Suk, mengunggah suatu komentar yang diberikan oleh salah satu netizen. Komentar tersebut tidak lain bertanya tentang kapan Black Pink akan tampil dalam variety show ‘Knowing Brother’. Dalam keterangannya, Yang Hyun Suk sendiri berjanji akan berusaha agar Black Pink menjadi bintang tamu.
Variety show ‘Knowing Brother’ merupakan program yang sering didatangi oleh bintang tamu dari grup idol. Meski juga ada member grup dari boyband, para pembawa acara Kim Heechul cs memang sangat berharap mereka selalu kedatangan member dari girlgrup. Rupanya mimpi Yang Hyun Suk untuk Black Pink tampil dalam program JTBC tersebut akan segera terwujud.
Black Pink yang baru saja comeback dengan lagu utama ‘As If It’s Your Last’ dikonfirmasi akan tampil dalam acara yang menggunakan ruang kelas sebagai setting tempatnya tersebut. Ini tentu saja menjadi kali pertama Black Pink tampil di ‘Knowing Brother’. Black Pink dijadwalkan melakukan rekaman minggu dengan dan akan menjadi bintang tamu setelah kemunculan grup Red Velvet.
Baca juga:
– EXO Akan Hadir Dalam Variety Show ‘Knowing Brother’
– YG Entertainment Usahakan Black Pink Jadi Bintang Tamu Di Program ‘Knowing Brother’
Black Pink menjadi grup idola bari usai didebutkan pada paruh waktu kedua tahun 2016 silam. Meski masih satu tahun menjadi bagian dari industri musik kpop, Black Pink sudah mendapatkan banyak prestasi dari karya-karya mereka. Yang terbaru, MV ‘As If It’s Your Last’ kabarnya telah melampaui rekor tercepat mendapatkan viewer mengalahkan lagu ‘Knock Knock’ milik Twice.
Beritamu.co.id - Sebagai bagian dari akuisisi terbaru, PT MD Entertainment Tbk (IDX: FILM) mengubah…
Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup turun 0.38% diperdagangan kemarin, dan…
Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (18/11), IHSG terkoreksi 0,38% ke…
Beritamu.co.id - Dalam rangka mendukung program swasembada pangan dan energi, Kementerian Pekerjaan Umun (PU)…
Beritamu.co.id - Pemerintah akan fokus pada pembangunan IKN hingga 2028 mendatang untuk kompleks perkantoran…
Beritamu.co.id - Kementerian Pekerjaan Umum (PU) hingga saat ini belum memulai lelang proyek untuk…