Categories: Kpop

‘Produce 101: Season 2’ Final Episode: Daftar 11 Pemenang yang Akan Debut Bersama Mnet

BeritaMU.co.idAkhirnya penantian dan perjuangan panjang berakhir sudah di episode terakhir ‘Produce 101’ season 2 yang digelar secara live Jumat malam (16/6/2017) pukul 10 KST. Sebelumnya di babak eliminasi 3 yang diadakan minggu lalu, merupakan episode terakhir sebelum evaluasi digelar secara live untuk babak final.

Di babak eliminasi 3 menyisakan 20 peserta yang akan kembali bersaing dalam babak final malam kemarin. Setelah menyanyikan lagu andalam mereka dan lagu perpisahan, akhirnya terpilih 11 orang trainee yang resmi akan didebutkan sebagai boy grup di bawah naungan Mnet.

Sebelumnya sudah diinformasikan bahwa Mnet menyetujui nama WANNA ONE untuk proyek boy grup-nya kali ini. 11 trainee yang berhasil lolos dipastikan debut dan akan menandatangi kontrak dengan Mnet selama dua tahun ke depan. Kontrak ini memang berbedad dengan tahun lalu, dimana I.O.I hanya mendapatkan jatah kontrak selama satu tahun saja.

Related Post

Berikut adalah daftar nama trainee yang lolos dan dipastikan debut menjadi grup WANNA ONE di bawah naungan Mnet:

  1. Kang Daniel (MMO Entertainment)
  2. Park Ji Hoon (Maroo Entertainment)
  3. Lee Dae Hwi (Brand New Music Entertainment)
  4. Kim Jae Hwan (Individual Trainee)
  5. Ong Seung Woo (Fantiago Entertainment)
  6. Park Woo Jin (Brand New Music Entertainment)
  7. Lai Guan Lin (Cube Entertainment)
  8. Yoon Ji Sung (MMO Entertainment)
  9. Hwang Min Hyun (Pledis Entertainment)
  10. Bae Jin Young (C9 Entertainment)
  11. Ha Seong Woon (Ador&Able Entertainment)

Sebagian penggemar banyak yang berkomentar sedih karena idola mereka tidak masuk ke dalam daftar. Namun ada pula yang bersuka cita karena idola mereka dipastikan debut bersama WANNA ONE dan akan menjadi idol rookie di belantika musik kpop.

manchunian

Recent Posts

Pemodal ADCP Restui Perubahan Waktu Pembayaran Jatuh Tempo Obligasi

Beritamu.co.id - PT Adhi Commuter Properti Tbk (IDX: ADCP) menyampaikan Pemberitahuan Hasil RUPO PT…

18 mins ago

Prospek Hunian Menengah Atas Menguat, Agen Eksklusif APEX Hadir Jawab Kebutuhan Pasar

Beritamu.co.id - Data Pinhome Indonesia Residential Market Report 2024 & Outlook 2025 menyebutkan, pada…

1 hour ago

Intanwijaya Internasional Siap Bagi Dividen Rp 35 per Saham. Catat Jadwalnya!

Beritamu.co.id - PT Intanwijaya Internasional Tbk (IDX: INCI) menyampaikan rencana pembagian Dividen Tunai untuk…

2 hours ago

Sumber Alfaria Trijaya Laksanakan Pembelian Saham dalam PT Lancar Wiguna Sejahtera dari PT Midi Utama Indonesia senilai Rp200.455 Juta

Beritamu.co.id - PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (IDX: AMRT) menyampaikan Laporan Informasi atau Fakta…

2 hours ago

Komisaris MBSS Jual Seluruh Porsi Kepemilikan Sahamnya di Perseroan

Beritamu.co.id - Andre selaku Komisaris PT Mitrabahtera Segara Sejati Tbk (IDX: MBSS) telah melakukan…

3 hours ago

BRI Perketat Pengawasan Penyaluran Kredit UMKM

Beritamu.co.id - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (IDX: BBRI) atau BRI menyiapkan sejumlah strategi…

4 hours ago