Categories: Kpop

Masuki Bulan April, Chart Musik Digital Kpop Dipenuhi Lagu Keren

Chart musik populer Korea

BeritaMU.co.id – Memasuk tahun 2017, para musisi kpop berlomba-lomba untuk meberikan karya terbaiknya dalam bentuk debut maupun comeback. Tidak hanya grup idol, penyanyi solo juga tidak kalah ingin berlomba menjadi yang nomor satu di berbagai chart musik Korea Selatan. Nyatanya tahun 2017 ini menjadi tahun yang membuat bangga fans kpoop karena diisi dengan lagu-lagu yang menurut mereka keren.

Memasuki bulan April ini banyak lagu dirilis baik lagu dalam album ataupun lagu pre-rilis. Sebut saja grup besutan YG Entertainment, Winner, yang baru-baru ini comeback dengan albumnya yang bertajuk ‘Fate Number For’. Tak tanggung-tangung, Mino cs menghadirkan dua lagu utama yaitu ‘Really Really’ dan ‘Fool’ yang akhir-akhir ini memuncaki chart musik MelOn.

Ada pula lagu pre-rilis penyanyi solo IU yang berjudul ‘Through The Night’ yang bersaing dengan lagu Taeyeon SNSD ‘Make Me Love You’, Gaeko Dynamic Duo feat Rap Monster BTS dengan ‘Gajah’, hingga lagu milih Highlight ‘Plz Don’t Be Sad’. Disusul kemudian lagu ‘Knock Knock’ dari Twice dan lagu soundtrack drama ‘Goblin’ yang dibawakan Ailee berjudul ‘I Will Go To You Like The First Snow’ setidaknya masuk dalam daftar 10 besar chart musik digital.

Hal ini tidak luput dari perhatian fans kpop di situs Pann. Mereka membahas bagaimana banyak lagu keren yang memuncaki chart lagu digital akhir-akhir ini. Mereka mengaku banga dengan kerja keras para musisi kpop yang menghadirkan lagu yang berkualitas.

Related Post

Baca juga:

Sama-Sama Rilis Lagu Solo Di Bulan April, Baekhyun EXO dan Taeyeon SNSD Jadi Saingan

MV ‘Dream in A Dream’ Ten NCT Bawakan Tarian Ala Jepang Dan Lagu Berbahasa Inggris

‘Really Really’ dan ‘Fool’ Akan Jadi Lagu Utama Comeback WINNER

manchunian

Recent Posts

Sepekan Perdagangan, Kapitalisasi Pasar BEI Meningkat 0,29% menjadi Rp11.865 Triliun

Beritamu.co.id - Data perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama sepekan pada periode…

16 hours ago

Kembangkan Beton Hijau di Pesisir dan Laut, SIG Gandeng BRIN

Beritamu.co.id - PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (IDX: SMGR) atau SIG menjalin kerja sama dengan…

23 hours ago

RDK Bulanan OJK: Stabilitas Sektor Jasa Keuangan pada bulan April 2025 Tetap Terjaga di Tengah Meningkatnya Dinamika Global

Beritamu.co.id - Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 April 2025…

23 hours ago

Yacobus Jemmy Hartanto Kembali Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di OMED

Beritamu.co.id - Yacobus Jemmy Hartanto selaku Komisaris dan juga Pengendali PT Jayamas Medica Industri Tbk (IDX: OMED) telah melakukan transaksi Pembelian…

24 hours ago

Ditutup ke Level 6.832, IHSG Akhir Pekan Menguat 0,07 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat…

1 day ago

BTN Akan Buka 27 Gerai Baru

Beritamu.co.id– PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (IDX:BBTN) terus melakukan penataan jaringan kantor sebagai…

1 day ago