Categories: Kdrama

‘Cheese in the Trap’ Dibuat Film, Ini Dia 4 Pemeran Utamanya!

drama ‘Cheese in the Trap’

BeritaMU.co.id – Drama ‘Cheese in the Trap’ melahirkan bintang-bintang muda baru seperti Nam Joo Hyuk, Sungjae BtoB, hingga Seo Kang Joon. Dibintangi oleh Park Hae Jin dan Park So Dam, rupanya drama yang berasal dari cerita webtoon populer ini akan diangkat ke dalam film. Agak bebeda dengan pemeran tokohnya dalam drama, beberapa tokoh akan berganti pemeran.

Casting sudah dilakukan untuk karakter utamanya, dan akan memulai syuting film ‘Cheese in the Trap’ pada bulan April mendatang. Park Hae Jin rupanya masih dipercaya untuk membawakan karakter utamanya bernama Yoo Jung. Selain Park Hae Jin ada pula aktris Oh Yeon Seo yang akan berperan menjadi Hong Seol. Sementara aktor Park Ki Woong dan aktris Yoo In Young masing-masing akan memerankan karakter Baek In Ho dan Baek In Ha.

Sayangnya sedikit ada kontroversi dari pemilihan aktor utamanya. Netizen mengatakan jika aktor aktris tersebut terlalu tua untuk memerankan karakter toko. Seharusnya pihak produksi mengkasting seorang selebriti muda yang juga seorang mahasiswa. Park Hae Jin yang kini berusia 35 tahun dikritik terlalu tua dibandingkan seluruh anggota pemain lainnya.

Oh Yeon Seo yang meggantikan tokoh yang diperankan Kim Go Eun sebelumnya akan berusia 31 tahun. Usia tersebut adalah usia kurang cocok jika diperankan oleh calon pemeran wanita protagonis tersebut.

Netizen meyakin keempat pemeran utamanya mempunyai bakat dan skill yang bagus dalam berakting. Namun netizen tidak dapat menyembunyikan kekecewaan tentang pemilihan aktor yang dinilai melenceng dari realita webtoon.

Related Post

Baca juga:

Lagu ‘Growl’ dan ‘Baby Don’t Cry’ Milik EXO Dijiplak Film India?

Lebarkan Sayap Ke Dunia Akting, Jessica Jung Main Film Tiongkok

Thunder Akan Bintangi Film Korea-Indonesia ‘FOREVER-Holidays in Bali’

nayla fairus

penulis wanita di beritamu :D

Recent Posts

Bos BI Ajak Investor Global Investasi di RI, Tawarkan SBN hingga Surat Berharga BI

Beritamu.co.id - Ketahanan perekonomian Indonesia di tengah berlanjutnya ketidakpastian pasar keuangan global, menjadi kunci utama…

14 mins ago

ANALIS MARKET (24/1/2025): IHSG Berpotensi Menguat

Beritamu.co.id – Riset harian Samuel Sekuritas menyebutkan, Pasar saham AS ditutup menguat pada Kamis…

1 hour ago

ANALIS MARKET (24/1/2025): IHSG Diperkirakan Bergerak Fluktuatif dengan Tren Pelemahan yang Terbatas

Beritamu.co.id – Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (23/1), IHSG ditutup melemah -0,34%…

2 hours ago

ANALIS MARKET (24/1/2025): Ada Potensi Peningkatan Volatilitas Harga dan Yield SBN Berdenominasi Rupiah

Beritamu.co.id – Riset harian fixed income BNI Sekuritas menyebutkan, harga Surat Utang Negara (SUN)…

2 hours ago

ACRO Laporkan Hasil Pelaksanaan Pembayaran Dividen Tunai Tahun Buku 2023

Beritamu.co.id - PT Samcro Hyosung Adilestari Tbk (IDX: ACRO) menyampaikan Laporan Informasi atau Fakta…

3 hours ago

GIAA Sampaikan Koreksi Persentase Porsi Kepemilikan Sahamnya di GMFI

Beritamu.co.id - PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (IDX: GIAA) selaku pemegang saham Pengendali dengan…

3 hours ago