Categories: Kpop

Krystal Jung dan Victoria Bocorkan Comeback f(x)?

f(x)- Luna, Amber, Krystal, Victoria

BeritaMU.co.id – Girlband f(x) sudah lama hiatus dari panggung musik kpop. Tahun 2016 lalu f(x) sama sekali tidak muncul ke permukaan, para member justru asik dengan kegiatan indivudu mereka. Namun nampaknya, masa hiatus akan segera berakhir karena kabar comeback sudah terendus media.

Kabar comeback pertama kali muncul akibat perpanjangan kontrak yang dilakukan para member dengan agensinya, SM Entertainment. Kabarnya Krystal Jung dan Victoria baru-baru ini juga memberikan isyarat bahwa f(x) akan segera merilis karya baru. Apakah benar?

Rumor comeback f(x) sebenarnya sudah beredar sejak beberapa bulan yang lalu. Sempat reda sebentar, namun kabar comeback f(x) semakin menguat akhir-akhir ini dengan kemunculan sebuah foto misteris yang diunggah oleh twitter salah seorang penggemar.

Gambar misteris juga diunggah Krystal di akun instagramnya. Gambar tersebut diduga petunjuk yang diberikan Krystal untuk tema comeback f(x) selanjutnya. Salah satu gambar menunjukkan set syuting yang memiliki tema dan nuansa pink. Terlihat ada patung Flamingo berwarna pink cerah, lampu dan juga monitor sebagai set syuting yang manis.

Flamingo bekerja,” tulis Krystal Jung dalam caption.

Victoria juga tidak kalah membuat peasaran penggemarnya. Ia memposting sebuah foto tanaman hijau dimana tepat disamping tanaman tersebut terdapat lampu neon berwarna pink atau merah muda dalam bentuk Flamingo. Akankah dua gambar yang mirip itu merupakan klu comeback f(x)?

Related Post

Menanggapi isu comeback f(x) penggemar menyambutnya dengan positif. Setelah merilis album ‘4 Walls’ pada akhir 2015 silam, f(x) disinyalir akan muncul dengan konsep mirip dongeng Swan Lake dan Flamingo.

Baca juga:

Krystal f(x) Tampil Perfect Jadi Artis SM Entertainment, Kai EXO Dibilang Beruntung

Makan Terlalu Banyak, Krystal F(x) Minder Dekat Jessica Jung

Berteman Cukup Dekat, Sulli eks F(x) dan Taehyun eks Winner Diam-Diam Hangout Bareng

nayla fairus

penulis wanita di beritamu :D

Recent Posts

ANALIS MARKET (01/7/2025): Laju Penguatan Berpotensi Tertahan

Beritamu.co.id - Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, Pasar saham AS ditutup menguat pada hari…

19 mins ago

IHSG Sesi I Melemah -0,27 Persen di Level 6.909

Beritamu.co.id - Pada penutupan perdagangan sesi 1 di Bursa Efek Indonesia (BEI), Selasa (1/7/2025) siang ini, Indeks…

50 mins ago

CLEO Bukukan Kinerja Solid pada Kuartal I-2025, Laba Bersih Tembus Rp116,5 Miliar

Beritamu.co.id - Emiten produsen Air Minum Dalam Kemasan (AMDK), PT Sariguna Primatirta Tbk (IDX:…

1 hour ago

Meski Melemah, Indeks Kepercayaan Industri Masih dalam Fase Ekspansi

Beritamu.co.id - Indeks Kepercayaan Industri (IKI) Indonesia pada Juni 2025 masih berada dalam fase ekspansi.…

2 hours ago

ANALIS MARKET (01/7/2025): IHSG Masih Berpeluang Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (30/6), IHSG menguat 0,44% ke…

3 hours ago

ANALIS MARKET (01/7/2025): IHSG Berpotensi Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian Samuel Sekuritas menyebutkan, Pasar saham AS ditutup menguat pada Senin…

3 hours ago