Categories: Kpop

Daftar 20 Lagu SHINee yang Populer dan Enak Didengar

SHINee ‘Tell Me What To Do’ (Key, Jonghyun, Minho, Onew, Taemin)

BeritaMU.co.id SHINee mengawali debut mereka pada tahun 2008 silam. Beranggotakan lima member yaitu Onew, Jonghyun, Minho, Key, dan Taemin, grup idol ini masih mampu membawa eksistensinya hingga tahun ke sembilan debut.

Selama berkarir di dunia musik kpop, boyband besutan SM Entertainment ini sudah menelurkan album baik itu album grup Korea dan Jepang maupun album solo. Terlepas dari ketenaran pribadi, SHINee tetap kokoh tak termakan waktu. Seperti grup senior mereka, TVXQ, SHINee masih mampu bertahan dengan karya-karyanya meski kini banyak grup baru yang didebutkan oleh agensi mereka.

Hingga tahun 2017, SHINee sudah merilis lima album Korea dan lima album Jepang. Kepopuleran SHINee di Jepang bahkan masih bisa disandingkan dengan kepopuleran EXO yang kini tengah menjadi idol ngetren di Negara Sakura.

Menurut BeritaMu.co.id, berikut ini adalah 20 lagu SHINee yang merupakan lagu populer yang enak didengar:

  1. Replay (Album ‘Reply’-2008)
  2. Last Gift (Album ‘The SHINee World’-2008)
  3. Love Like Oxygen (Album ‘The SHINee World’-2008)
  4. Amigo (Album ‘The SHINee World’-2008)
  5. Juliette (Album ‘Romeo’-2009)
  6. Ring Ding Dong (Album ‘2009, Year of Us’-2009)
  7. Jojo (Album ‘2009, Year of Us’-2009)
  8. Kiss Kiss Kiss (Single 2009)
  9. Lucifer (Album ‘Lucifer’-2010)
  10. Hello (Album ‘Lucifer’-2010)
  11. Stand by Me (Single ‘OST.Boys Over Flower’-2011)
  12. Sherlock (Album ‘Boys Meet U’-2013)
  13. Run With Me (Album ‘Boys Meet U’-2013)
  14. Dream Girl (Album ‘The Misconceptions of You’-2013)
  15. Why So Serious? (Album ‘The Misconceptions of You’-2013)
  16. Evil (Album ‘The Misconceptions of You’-2013)
  17. Like A Fire (Album ‘The Misconceptions of You’-2013)
  18. Everybody (Album ‘Everybody’-2013)
  19. 1 of 1 (Album ‘1 of 1’-2016)
  20. Tell Me What To Do (Album ‘Tell Me What To Do’-2016)

Sekedar informasi bahwa tiga member SHINee berkecimpung dalam dunia akting. Sebut saja nama Minho yang sudah populer dengan aktingnya, yang terbaru di tahun 2017 Minho membintangi drama saeguk ‘Hwarang: The Begining’. Disusul dengan Key dan Onew yang pepuler lewat dramanya masing-masing yaitu ‘Drinking Solo’ dan ‘Descendants of the Sun’ yang dirilis pada tahun 2016.

Related Post

Berbeda dengan ketiga rekannya, Jonghyun dan Taemin sepertinya lebih fokus terhadap dunia musik. Jonghyun bahkan disebut sebagai artis SM yang berpenghasilan tinggi karena profesinya sebagai DJ dan penulis lagu. Sedangkan Taemin sering tampil solo di acara-acara besar tanpa member SHINee lainnya karena keterampilannya menari dan menyanyi solo.

Baca juga:

Daftar 20 Lagu EXO yang Populer dan Enak Didengar

Daftar 20 Lagu BTS yang Populer dan Enak Didengar

Daftar 15 Lagu Populer 2NE1 yang Enak Didengar

alfian nadlor

Blogger yang suka mendesain

Recent Posts

Sabana Prawirawidjaja Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di CAMP

Beritamu.co.id - Sabana Prawirawidjaja selaku pemegang saham dengan Kategori Termasuk >5% PT Campina Ice…

41 mins ago

Kabar Gembira Buat Warga RI, Ada Diskon Tarif Listrik Meski Cuma 2 Bulan Saja

Beritamu.co.id - Ada kabar gembira buat masyarakat Indonesia. Pasalnya, pada Januari dan Februari 2025…

1 hour ago

Samudera Prawirawidjaja Lepas Seluruh Kepemilikan Sahamnya di CAMP

Beritamu.co.id - Samudera Prawirawidjaja selaku Presiden Direktur PT Campina Ice Cream Industry Tbk (IDX: CAMP) telah…

2 hours ago

BCA Bukukan Total Kredit Sebesar Rp922 Triliun di 2024, Tumbuh 13,8% YoY

Beritamu.co.id – PT Bank Central Asia Tbk (IDX: BBCA) dan entitas anak menutup tahun 2024 dengan…

3 hours ago

Pupuk Kaltim Teken Kontrak EPC Pembangunan Pabrik Soda Ash Pertama di Indonesia

Beritamu.co.id-PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) resmi menandatangani kontrak Engineering, Procurement, and Construction (EPC) untuk…

5 hours ago

KPK Apresiasi OJK atas Inovasi Penguatan Integritas Organisasi Berkelanjutan

Beritamu.co.id - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memberikan apresiasi kepada Otoritas Jasa Keuangan (OJK) atas…

6 hours ago