Categories: MARKET

Ditutup di Level 7.114, IHSG Akhir Pekan Melemah -1,19 Persen

Beritamu.co.id – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat (29/11/2024) berakhir melemah di zona merah setelah ditutup turun -1,19% atau terpangkas 85,891 basis point di level 7.114,266.

IHSG bergerak variatif dari batas bawah di level 7.107 hingga batas atas pada level 7.200 setelah dibuka pada level 7.200.

IDXENERGY turun -1,67%, IDXBASIC -0,92%, IDXINDUST -0,50%, IDXCYCLIC naik 0,42%, IDXNONCYC naik 0,18%, IDXHEALTH naik 0,03%, IDXFINANCE -0,44%, IDXPROPERT -0,12%, IDXTECHNO -1,29%, IDXINFRA -0,34%, dan IDXTRANS -0,30%.

Saham-saham yang tergolong top gainer antara lain; DPUM Naik 18 point atau menguat 34,61% ke level 70. CITY menguat 34,45% atau naik 41 point ke level 160. BTEK Naik 1 point atau menguat 33,00% ke level 4. FUTR naik 32 point atau menguat 31,06% ke level 135. PUDP Naik 64 point atau menguat 24,80% ke level 322.

Saham-saham yang tergolong top losser antara lain; VISI turun -78 point atau melemah -24,84% ke level 236. ADRO melemah -24,63% atau koreksi -680 point ke level 2.080. TOSK terkoreksi -22 point atau melemah -20,75% ke level 84. KLAS turun -28 point atau melemah -19,31% ke level 117. UNTD melemah -25 point atau turun -18,93% ke level 107.

Related Post

Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat melemah -1,91% ke level 856,777. Sedangkan, JII turun -2,01% ke level 493,017.

Selanjutnya, IDX30 ditutup turun -2,02% ke level 438,730. Sementara IDX80 tercatat melemah -1,54% ke level 124,350.


https://pasardana.id/news/2024/11/29/ditutup-di-level-7114-ihsg-akhir-pekan-melemah-1-19-persen/

Yulia Vera

Recent Posts

Lagi, Siane Soetanto Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di OMED

Beritamu.co.id - Siane Soetanto selaku Komisaris dan juga Pengendali PT Jayamas Medica Industri Tbk…

26 mins ago

Sebanyak 131 Emisi Obligasi dan Sukuk dari 70 Emiten Senilai Rp125,88 Triliun Sudah Tercatat di BEI Sepanjang Tahun 2024

Beritamu.co.id - Bursa Efek Indonesia (BEI) mengungkapkan, total emisi obligasi dan sukuk yang sudah…

57 mins ago

Kemenperin Paparkan Sejumlah Peluang dan Tantangan di Industri Kosmetik dalam Negeri

Beritamu.co.id - Industri kosmetik nasional merupakan salah satu sektor usaha yang memiliki pertumbuhan dan…

2 hours ago

Gelar Kompetisi Modal Pintar 2024, Sisternet Jalin Kolaborasi dengan Pendopo

Beritamu.co.id - XL Axiata Tbk (XL Axiata) (IDX: EXCL) melalui Sisternet, kembali menggelar Kompetisi…

3 hours ago

Sudarlin Kembali Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di TUGU

Beritamu.co.id - Sudarlin selaku Direktur PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (IDX: TUGU) telah…

4 hours ago

ANALIS MARKET (29/11/2024) : Ada Potensi Peningkatan Volatilitas Harga dan Yield SBN Berdenominasi Rupiah

Beritamu.co.id - Riset harian fixed income BNI Sekuritas menyebutkan, pada sesi perdagangan kemarin, harga…

5 hours ago