Categories: MARKET

Haryanto Sofian Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di PKPK

Beritamu.co.id – Haryanto Sofian selaku Direktur Utama PT Perdana Karya Perkasa Tbk (IDX: PKPK) telah menambah porsi kepemilikan sahamnya di perseroan setelah melakukan pembelian sebanyak 50.000 lembar saham PKPK di harga RpRp.815 per lembar saham pada tanggal 15 November 2024.

“Tujuan transaksi adalah untuk Investasi dengan Status Kepemilikan Saham secara langsung,” sebut Haryanto Sofian dalam keterbukaan informasi BEI, Senin (25/11).

Pasca transaksi pembelian, maka kepemilikan saham Haryanto Sofian di PKPK menjadi sebanyak 411.100 lembar saham atau setara 0,03% dibandingkan sebelumnya yang tercatat sebanyak 361.100 lembar saham atau setara 0,03%.

Related Post

 


https://pasardana.id/news/2024/11/25/haryanto-sofian-tambah-porsi-kepemilikan-sahamnya-di-pkpk/

Yulia Vera

Recent Posts

CTBN Jual Seluruh Saham di Anak Perusahaan kepada Anak Usaha ABMM

Beritamu.co.id - Emiten bidang usaha Metal and Alied Products, PT Citra Tubindo Tbk (IDX:…

26 mins ago

Ditutup ke Level 7.314, IHSG Awal Pekan Menguat 1,65 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore awal pekan ini, Senin…

58 mins ago

Pialang Asuransi BWT Jalin Kolaborasi dengan Shopee Beri Proteksi Gratis untuk Produk Kecantikan

Beritamu.co.id - Perawatan kecantikan kini menjadi bagian penting dari keseharian banyak orang, baik dalam…

3 hours ago

Indeks Kospi Melonjak 1,32 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Kospi di Bursa Efek Korea, Seoul, Korea Selatan, melonjak 33,1 poin,…

3 hours ago

Lagi, Josef Kandiawan Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di KUAS

Beritamu.co.id - Josef Kandiawan selaku Direktur Utama PT Ace Oldfields Tbk (IDX: KUAS) telah…

4 hours ago

ANALIS MARKET (25/11/2024) : IHSG Berpotensi Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian Samuel Sekuritas menyebutkan, pasar saham AS ditutup menguat pada Jumat…

5 hours ago