Beritamu.co.id – Pada penutupan perdagangan sesi 1 di Bursa Efek Indonesia (BEI), Kamis (26/9/2024) siang ini, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah –0,23% atau turun -17,645 basis point di level 7.723,257.
IHSG bergerak variatif dari batas bawah di level 7.673 hingga batas atas pada level 7.763 setelah dibuka pada level 7.740 pagi ini.
Sebanyak 279 saham menguat, 254 saham melemah, dan sisanya stagnan.
Adapun saham BBRI, BMRI, dan BBCA menjadi tiga saham dengan jumlah nilai transaksi terbesar.
IDXENERGY naik 0,79%, IDXBASIC naik 0,22%, IDXINDUST -0,24%, IDXCYCLIC -0,01%, IDXNONCYC naik 0,37%, IDXHEALTH naik 0,77%, IDXFINANCE -0,41%, IDXPROPERT naik 2,14%, IDXTECHNO naik 0,53%, IDXINFRA naik 0,26%, dan IDXTRANS naik 0,01%.
Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat turun -0,94% menjadi 967,923. Sedangkan indeks Jakarta Islamic Index (JII) melemah -0,06% ke 537,447.
Sementara Indeks IDX30 melemah -0,88% ke 495,472. Sedangkan index MNC36 terpantau turun -0,90% ke level 374,974.
https://pasardana.id/news/2024/9/26/ihsg-sesi-i-melemah-0-23-persen-di-level-7723/
Beritamu.co.id - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mengumumkan bahwa penghentian sementara (suspensi) atas perdagangan Saham…
Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan sebelumnya (15/11), IHSG kembali terkoreksi 0,74% ke…
Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup turun 0.74% diperdagangan Jumat (15/11)…
Beritamu.co.id - Riset harian Samuel Sekuritas menyebutkan, Pasar saham AS ditutup melemah pada Jumat…
Beritamu.co.id - Perhelatan event Aquabike Jetski World Championship 2024 sukses menjadi magnet wisata, menarik…
Beritamu.co.id - PT Pupuk Indonesia (Persero) memastikan kemudahan akses untuk petani dalam memperoleh pupuk…