Categories: MARKET

OJK Umumkan Pembubaran Dana Pensiun Universitas Islam Bandung

Beritamu.co.id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melalui Keputusan Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (KDK) Nomor KEP-53/D.05/2024 tanggal 28 Juni 2024 tentang Pembubaran Dana Pensiun Universitas Islam Bandung, membubarkan Dana Pensiun Universitas Islam Bandung, yang beralamat di Jl. Tamansari No. 30 Bandung Jawa Barat 40116 terhitung efektif sejak tanggal 1 Maret 2024.

Pembubaran Dana Pensiun Universitas Islam Bandung dilakukan atas permohonan Pendiri Dana Pensiun Universitas Islam Bandung.

KDK Nomor KEP-53/D.05/2024 tanggal 28 Juni 2024 tersebut juga menetapkan Tim Likuidasi Dana Pensiun Universitas Islam Bandung, yaitu sebagai berikut:

  1. Faiz Mufidi. M : Ketua
  2. Affandi Iss : Anggota
  3. Efik Yusdiansyah : Anggota
  4. Nurdin, SE. MSi : Anggota
  5. Rini Lestari : Anggota
  6. Auf Amarullah : Anggota
  7. Hikmat Taofiq : Anggota
  8. Eko Priyanto : Anggota

dengan alamat: Jl. Tamansari No. 30 Bandung Jawa Barat 40116 Telepon (022) 4203368

Related Post

“Tim Likuidasi bertugas melaksanakan proses likuidasi sesuai dengan ketentuan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor: 9/POJK.05/2014 tentang Pembubaran dan Likuidasi Dana Pensiun,” sebut Kepala Departemen Perizinan, Pemeriksaan Khusus dan Pengendalian Kualitas Perasuransian, Penjaminan dan Dana Pensiun OJK, Asep Iskandar dalam Pengumuman OJK, Kamis (12/9).


https://pasardana.id/news/2024/9/12/ojk-umumkan-pembubaran-dana-pensiun-universitas-islam-bandung/

Yulia Vera

Recent Posts

Melonjak Tajam, Nilai Impor Beras RI Tembus US$1,91 Miliar

Beritamu.co.id - Badan Pusat Statistik (BPS) menggelar konferensi pers di Jakarta, pada Selasa (17/9)…

5 hours ago

KKP : Susu Ikan Bisa Berdampak Pada UMKM dan Tenaga Kerja

Beritamu.co.id - Penggunaan susu ikan dalam Program Makan Bergizi Gratis disebut bakal memberikan dampak…

6 hours ago

OJK Dorong Pengembangan Keuangan Syariah Di Kalangan Generasi Muda Lewat Event ISFO 2024

Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus berupaya mendorong pengembangan keuangan syariah melalui peningkatan literasi…

8 hours ago

Dukung IIFC, BSI Siap Akselerasi Global Hub dan Islamic Ecosytem

Beritamu.co.id - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI, IDX: BRIS) siap mengakselerasi pengembangan global…

9 hours ago

Bank Muamalat dan ALTO Network Jalin Sinergi Mudahkan Top Up Kartu Flazz BCA di Aplikasi Muamalat DIN

Beritamu.co.id - Pionir bank syariah di Indonesia, PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mengumumkan kerja sama strategis dengan…

9 hours ago

Astra Sedaya Finance Tawarkan Obligasi Berkelanjutan VI Tahap IV Tahun 2024 Senilai Rp2,6 Triliun

Beritamu.co.id - PT Astra Sedaya Finance akan melakukan penawaran obligasi berkelanjutan VI tahap IV…

10 hours ago