Categories: MARKET

IHSG Sesi I Melemah -0,25 Persen di Level 7.069

Beritamu.co.id – Pada penutupan perdagangan sesi 1 di Bursa Efek Indonesia (BEI), Kamis (7/12/2023) siang ini, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah -0,25% atau turun -17,424 basis point di level 7.069,971.

IHSG bergerak variatif dari batas bawah di level 7.041 hingga batas atas pada level 7.105 setelah dibuka pada level 7.087 pagi ini.

Sebanyak 140 saham menguat, 388 saham melemah, dan sisanya stagnan. Adapun saham BRPT, GOTO, dan PTRO menjadi tiga saham dengan jumlah nilai transaksi terbesar.

IDXENERGY melemah -0,83%, IDXBASIC naik 1,06%, IDXINDUST -0,71%, IDXCYCLIC -0,49%, IDXNONCYC -0,51%, IDXHEALTH -1,44%, IDXFINANCE -0,69%, IDXPROPERT -0,55%, IDXTECHNO -1,10%, IDXINFRA naik 0,89%, dan IDXTRANS -0,53%.

Related Post

Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat turun -0,30% menjadi 933,993. Sedangkan indeks Jakarta Islamic Index (JII) melemah -0,53% ke 521,997.

Sementara Indeks IDX30 melemah -0,42% ke 481,324. Sedangkan index MNC36 terpantau turun -0,60% ke level 353,267.


https://pasardana.id/news/2023/12/7/ihsg-sesi-i-melemah-0-25-persen-di-level-7069/

Yulia Vera

Recent Posts

Tensi Perang Rusia-Ukraina Meningkat, Harga Minyak Dunia Naik

Beritamu.co.id - Harga minyak dunia naik pada Selasa (19/11/2024) dipicu meningkatnya tensi perang Rusia-Ukraina.…

1 hour ago

MCOL Sampaikan Jadwal Dividen Tunai Interim

Beritamu.co.id - PT Prima Andalan Mandiri Tbk (IDX: MCOL) menyampaikan jadwal rencana pembagian Dividen…

8 hours ago

PNGO Tandatangani Fasilitas Kredit Investasi dari Bank Mandiri

Beritamu.co.id - Emiten bidang usaha perkebunan kelapa sawit dan karet beserta industri penunjangnya, PT…

9 hours ago

Deloitte: Akibat Tahun Pemilu, IPO Indonesia Tidak Masuk dalam 10 Besar IPO di Asia Tenggara

Beritamu.co.id - Pada hari ini, Selasa (19/11), Deloitte merilis laporan IPO Asia Tenggara (SEA),…

10 hours ago

PEFINDO Tetapkan Peringkat idA+ dengan Prospek Stabil kepada BPD Bali

Beritamu.co.id - PEFINDO menetapkan peringkat idA+ dengan prospek stabil kepada PT Bank Pembangunan Daerah…

10 hours ago

Sebagai Aksi Nyata Penerapan Bisnis Berkelanjutan, Telkom Luncurkan ’GoZero – Sustainability Action by Telkom Indonesia’

Beritamu.co.id - Sebagai perusahaan pendorong transformasi digital yang berkelanjutan, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk…

11 hours ago