Categories: MARKET

Harga Minyak Dunia Turun Dipicu Meredanya Tensi Geopolitik Timur Tengah

Beritamu.co.id – Harga minyak dunia turun pada Jumat (24/11/2023) dipicu meredanya tensi geopolitik Timur Tengah setelah kelompok militer Hamas melepas beberapa sandera di Jalur Gaza.

Seperti dilansir Reuters, harga minyak West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Januari 2024 turun US$1,56, atau sekitar 2 persen, menjadi US$75,54 per barel di New York Mercantile Exchange.

Harga minyak mentah Brent untuk pengiriman Januari 2024 merosot 84 sen, atau sekitar 1 persen, menjadi US$80,58 per barel di London ICE Futures.

Kelompok pertama sandera yang dibebaskan dari Jalur Gaza telah kembali ke Israel pada Jumat, hari pertama dari empat hari gencatan senjata yang rencananya akan berlangsung pertukaran sandera dengan rakyat Palestina yang ditahan Israel.

Related Post

Perhatian para investor selanjutnya akan tertuju kepada pertemuan OPEC+ yang berlangsung 30 November mendatang. Pertemuan seharusnya berlangsung 26 November, namun diundur karena para negara anggota OPEC+ kesulitan mencapai konsensus tingkat produksi.


https://pasardana.id/news/2023/11/25/harga-minyak-dunia-turun-dipicu-meredanya-tensi-geopolitik-timur-tengah/

Yulia Vera

Recent Posts

Harga Minyak Dunia Naik Dipicu Penurunan Persediaan BBM AS

Beritamu.co.id - Harga minyak dunia naik pada Kamis (14/11/2024) dipicu penurunan persediaan bahan bakar…

6 mins ago

Mentan Wajibkan Industri Pengelolahan Susu Serap Produksi Peternak Lokal

Beritamu.co.id - Pemerintah komitmen dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia, yakni dengan mewajibkan industri…

37 mins ago

ANALIS MARKET (15/11/2024) : IHSG Berpeluang Melanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (14/11), secara teknikal, IHSG kembali…

2 hours ago

Menkeu Sebut Barang Ilegal di RI Mayoritas Produk Tekstil

Beritamu.co.id - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkap bahwa pihaknya, melalui Direktorat Jenderal…

7 hours ago

Wamenperin: Miliki Berbagai Produk Unggulan, IKM Harus Kuasai Pasar Nasional

Beritamu.co.id - Kementerian Perindustrian terus mendorong industri kecil dan menengah (IKM) untuk bisa lebih…

8 hours ago

Pailit Sritex, Dirjen Bea Cukai Serahkan Kewenangan Sepenuhnya ke Kurator

Beritamu.co.id - Direktur Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan, Askolani menegaskan persoalan ekspor-impor oleh…

9 hours ago