Categories: MARKET

Perang Global Terus Memanas, Airlangga Pastikan Investasi di Indonesia Tetap Aman

Beritamu.co.id – Meski situasi global sedang memanas karena perang antara Israel dan Palestina, Menteri Koordinator bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto memastikan jalannya investasi ke Indonesia masih tetap lancar.

Tidak hanya Indonesia, negara-negara di Asia Tenggara juga diyakini Airlangga masih aman dalam hal investasi. 

“Kalau Indonesia kan salah satu regional ASEAN, yang (dalam) 20 tahun terakhir stabil,” ujarnya di Jakarta, Rabu (11/10).

Mantan Menteri Perindustrian ini menambahkan, dirinya juga yakin kalau ekonomi Indonesia tak terpengaruh dengan konflik global lainnya seperti, Rusia-Ukraina. 

Related Post

“Jadi walaupun (konflik) Ukraine dan yang lain dan Indonesia optimis, karena stability terus bergeser epicentrum-nya ke Indo-Pasific,” jelas dia. 

Apalagi, tambah Airlangga, menurut servei, Indonesia jadi negara yang profit atas investasinya, relatif masih lebih baik dibandingkan negara lain. 

“Kedua, untuk mengirim dividen sesudah keuntungan, relatif tak ada hambatan dan relatif tenaga kerja kita bekerja dengan baik. Itu menjamin investasi di Indonesia aman dan investasi di Indonesia memberikan return yang lebih baik dari rata-rata negara di Asia,” tandasnya.


https://pasardana.id/news/2023/10/12/perang-global-terus-memanas-airlangga-pastikan-investasi-di-indonesia-tetap-aman/

Yulia Vera

Recent Posts

Sinar Mas Land Sukses Pertemukan Ribuan Partisipan dengan Influential Leaders dan Digital Champion dalam Event ‘DNA Leadership Summit’ di BSD City

Beritamu.co.id – Sinar Mas Land melalui Digital Hub dan Living Lab Ventures (LLV) sukses…

2 hours ago

Bitcoin Kalahkan Perak, Jadi Aset Terbesar ke-8 Dunia

Beritamu.co.id – Harga Bitcoin terus melambung melewati level USD 93,000, dengan kapitalisasi pasar menembus…

3 hours ago

DMMX Hadirkan Terobosan Ritel Pintar Berbasis AI di SIAL Interfood 2024

Beritamu.co.id - PT Digital Mediatama Maxima Tbk (IDX: DMMX) dengan bangga memperkenalkan solusi ritel…

4 hours ago

Tren Pertumbuhan Kredit UMKM Cenderung Melambat, OJK: Dipengaruhi Banyak Faktor

Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan, hingga posisi September 2024, penyaluran kredit UMKM…

4 hours ago

Abu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Menyebar, Tiga Bandara Ini Belum Beroperasi

Beritamu.co.id – Hingga Jumat (15/11/2024) sejumlah bandara dan penerbangan di sekitar wilayah erupsi Gunung…

12 hours ago

Mendag: Singapura Tawarkan Pembahasan Kerja Sama Digital dan Fasilitasi Perdagangan bagi UMKM

Beritamu.co.id – Menteri Perdagangan (Mendag), Budi Santoso melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Keberlanjutan dan…

13 hours ago