Beritamu.co.id – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat (8/9/2023) berakhir melemah di zona merah dengan ditutup turun -30,028 basis point atau terpangkas -0,43% di level 6.924,780.
IHSG bergerak variatif dari batas atas di level 6.966 hingga batas bawah pada level 6.900 setelah dibuka pada level 6.954.
IDXENERGY turun -0,05%, IDXBASIC Naik 0,15%, IDXINDUST -0,10%, IDXCYCLIC Naik 0,27%, IDXNONCYC -0,47%, IDXHEALTH Naik 0,21%, IDXFINANCE -0,61%, IDXPROPERT -0,72%, IDXTECHNO -0,41%, IDXINFRA Naik 1,23%, dan IDXTRANS -0,59%.
Saham-saham yang tergolong top gainer antara lain; UANG Naik 108 point atau menguat 25,00% ke level 540. TFAS menguat 25,00% atau naik 320 point ke level 1.600. GTBO Naik 140 point atau menguat 24,56% ke level 710. HADE Naik 1 point atau menguat 20,00% ke level 6. MSKY Naik 40 point atau menguat 16,39% ke level 284.
Saham-saham yang tergolong top losser antara lain; MPRO turun -900 point atau melemah -23,80% ke level 2.880. PTSP melemah -11,91% atau koreksi -205 point ke level 1.515. SURE terkoreksi -155 point atau melemah -10,00% ke level 1.395. LION turun -55 point atau melemah -9,56% ke level 520. RONY melemah -34 point atau turun -9,49% ke level 324.
Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat Turun -0,74% ke level 952,378. Sedangkan, JII melemah -0,55% ke level 555,866.
Selanjutnya, IDX30 ditutup turun -0,78% ke level 495,259. Sementara IDX80 tercatat melemah -0,53% ke level 132,222.
https://pasardana.id/news/2023/9/8/ditutup-di-level-6924-ihsg-akhir-pekan-berakhir-melemah-0-43-persen/
Beritamu.co.id - Presiden Prabowo Subianto bertolak ke Amerika Serikat (AS) setelah mengakhiri kunjungannya dari China.…
Beritamu.co.id - Pemerintah berhasil meraup dana sebesar Rp22 triliun pada lelang surat utang negara…
Beritamu.co.id - PT Surya Toto Indonesia Tbk (IDX: TOTO) menyampaikan rencana pembagian Dividen Interim…
Beritamu.co.id - Harga minyak dunia mengalami rebound pada Selasa (12/11/2024) setelah sempat anjlok pada…
Beritamu.co.id - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memiliki pagu alokasi anggaran pada tahun 2025 sebesar Rp2,51…
Beritamu.co.id - PT Mirae Asset Sekuritas Indonesia menggelar program tahunan di penghujung tahun 2024…