Beritamu.co.id – Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, diperdagangan sebelumnya (25/8), IHSG ditutup -0,06% ke level 6.895,44.
Pelaku pasar asing mencatat net sell Rp513,06 miliar (all market) dan net sell Rp608,83 miliar (pasar RG).
5 saham yang mencatat pembelian bersih (net buy) asing teratas adalah BRMS (18.1B), BUMI (15.1B), BUKA (8.4B), MAPA (7,8B), & INDF (4,3B).
Sementara itu, 5 saham yang mencatat net seller asing terbanyak, adalah; UNTR (89,8 miliar), BMRI (76,4 miliar), TLKM (66,6B), GOTO (62,9B), & BBCA (58,3B).
Di sisi lain, Indeks utama Wall Street ditutup menguat (DJI +0.73%, GSPC +0,67%, IXIC +0,94%).
EIDO ditutup menguat +0,57%. Powell membahas serangkaian hal yang lebih sulit dari perkiraan data ekonomi sepanjang musim panas sambil menyatakan bahwa Federal Reserve siap menaikkan suku bunga lebih lanjut untuk membawa inflasi kembali ke target 2%.
“Menyikapi beragam kondisi tersebut diatas, IHSG hari ini diperkirakan akan kembali bergerak fluktuatif dengan kecenderungan menguat yang terbatas. Investor hari ini akan mencermati rilis data Perkembangan Uang Beredar Indonesia periode Juli 2023 (sebelumnya 6.1% yoy),” sebut analis Kiwoom Sekuritas dalam riset Senin (28/8).
https://pasardana.id/news/2023/8/28/analis-market-2882023-ihsg-diperkirakan-bergerak-fluktuatif-dengan-kecenderungan-menguat-terbatas/
Beritamu.co.id - Data perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama sepekan pada periode…
Beritamu.co.id - PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (IDX: SMGR) atau SIG menjalin kerja sama dengan…
Beritamu.co.id - Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 April 2025…
Beritamu.co.id - Yacobus Jemmy Hartanto selaku Komisaris dan juga Pengendali PT Jayamas Medica Industri Tbk (IDX: OMED) telah melakukan transaksi Pembelian…
Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat…
Beritamu.co.id– PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (IDX:BBTN) terus melakukan penataan jaringan kantor sebagai…