Categories: MARKET

Dirjen Imigrasi Silmy Karim Perkuat Jajaran Komisaris TLKM

Beritamu.co.id– Rapat Umum Pemegang Tahunan (RUPST) PT Telkom Indonesia  Tbk(IDX:TLKM) siang ini, Selasa(30/5/2023) mengangkat Dirjen Imigrasi Kementerian Hukum dan Ham, Silmy Karim sebagai Komisaris.

Sedangkan pada jajaran diresksi, pemodal mengangkat Direktur Utama Biofarma, Honesti Basyir sebagai direktur Group Business Development.

“ Ada penambahan satu direksi dan satu komisaris,” kata Direktur Utama TLKM, Ririek Adriansyah  di Jakarta,Selasa(30/5/2023).

Dengan demikian susunan pengurus TLKM hingga RUPS berikutnya

Dewan Komisaris

Komisaris Utama/Komisaris Independen: Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro

Komisaris Independen: Wawan Iriawan

Komisaris Independen: Bono Daru Adji

Komisaris Independen: Abdi Negara Nurdin

Komisaris: Arya Mahendra Sinulingga

Komisaris: Marcelino Pandin

Komisaris: Ismail

Komisaris: Rizal Mallarangeng

Komisaris: Isa Rachmatarwata

Komisaris: Silmy Karim

Related Post

Dewan Direksi

Direktur Utama: Ririek Adriansyah

Direktur Enterprise & Business Service: FM Venusiana R

Direktur Digital Business: Muhamad Fajrin Rasyid

Direktur Human Capital Management: Afriwandi

Direktur Keuangan & Manajemen Risiko: Heri Supriadi

Direktur Network & IT Solution: Herlan Wijanarko

Direktur Strategy Portfolio: Budi Setyawan Wijaya

Direktur Wholesale & International Service: Bogi Witjaksono

Direktur Group Business Development: Honesti Basyir

 

 

 


https://pasardana.id/news/2023/5/30/dirjen-imigrasi-silmy-karim-perkuat-jajaran-komisaris-tlkm/

Yulia Vera

Recent Posts

Triniti Dinamik Luncurkan Show Unit Kluster Eastwood di District East, Karawang

Beritamu.co.id - PT Triniti Dinamik Tbk (IDX: TRUE) terus berkomitmen terhadap inovasi dan keberlanjutan…

5 hours ago

Sepekan Perdagangan, Kapitalisasi Pasar BEI Meningkat 0,29% menjadi Rp11.865 Triliun

Beritamu.co.id - Data perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama sepekan pada periode…

2 days ago

Kembangkan Beton Hijau di Pesisir dan Laut, SIG Gandeng BRIN

Beritamu.co.id - PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (IDX: SMGR) atau SIG menjalin kerja sama dengan…

3 days ago

RDK Bulanan OJK: Stabilitas Sektor Jasa Keuangan pada bulan April 2025 Tetap Terjaga di Tengah Meningkatnya Dinamika Global

Beritamu.co.id - Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 April 2025…

3 days ago

Yacobus Jemmy Hartanto Kembali Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di OMED

Beritamu.co.id - Yacobus Jemmy Hartanto selaku Komisaris dan juga Pengendali PT Jayamas Medica Industri Tbk (IDX: OMED) telah melakukan transaksi Pembelian…

3 days ago

Ditutup ke Level 6.832, IHSG Akhir Pekan Menguat 0,07 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat…

3 days ago