Categories: MARKET

Indeks Nikkei Turun 0,71 Persen

Beritamu.co.id – Indeks Nikkei 225 di Bursa Efek Tokyo, Jepang, turun 206,99 poin, atau sekitar 0,71 persen menjadi 28.949,88. Indeks Topix turun 0,21 persen menjadi 2.071,26.

Seperti dilansir Reuters, indeks Nikkei turun seiring melemahnya saham perusahaan Jepang yang berorientasi ekspor akibat menguatnya nilai tukar yen.

Saham perusahaan kosmetik Shiseido memimpin pelemahan hari ini dengan terjun 4,93 persen. Saham perusahan pengembang video game Nexon anjlok 3,99 persen.

Saham perusahaan ritel Fast Retailing dan perusahaan penyedia layanan kesehatan online M3 masing-masing merosot 3 persen dan 2,82 persen. Saham perusahaan farmasi Daiichi Sankyo turun 2,60 persen.

Related Post

Nilai tukar dolar Amerika Serikat terhadap yen berada di kisaran 134,75 yen per dolar AS.


https://pasardana.id/news/2023/5/8/indeks-nikkei-turun-0-71-persen/

Yulia Vera

Recent Posts

Buah Manis dari Aquabike Championship, Layanan Penyeberangan Ferry di Danau Toba Meningkat

Beritamu.co.id - Perhelatan event Aquabike Jetski World Championship 2024 sukses menjadi magnet wisata, menarik…

20 mins ago

Pupuk Indonesia Pastikan Petani Dapat Akses Mudah Peroleh Subsidi Pupuk

Beritamu.co.id - PT Pupuk Indonesia (Persero) memastikan kemudahan akses untuk petani dalam memperoleh pupuk…

60 mins ago

OJK Terbitkan Laporan Surveillance Perbankan Indonesia Triwulan II-2024

Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Laporan Surveillance Perbankan Indonesia (LSPI) Triwulan II-2024…

2 hours ago

Bahlil Bakal Cabut Izin KKKS Yang Biarkan Blok Migas Menganggur

Beritamu.co.id - Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tidak akan tinggal…

3 hours ago

Kenaikan PPN 12 Persen Dinilai Memberatkan Konsumen

Beritamu.co.id - Kebijakan pemerintah yang akan menaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12…

4 hours ago

Isu Sengketa Tanah, AHY Ingatkan Pemerintah Lebih Fokus Selamatkan Kerugian Negara

Beritamu.co.id - Menteri Koordinator bidang Infrastruktur Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY mengatakan…

10 hours ago