Categories: MARKET

Harga Minyak Dunia Turun Tiga Sesi Beruntun

Beritamu.co.id – Harga minyak dunia turun untuk sesi ketiga beruntun pada Kamis (9/3/2023) dipicu mencuatnya kekhawatiran peningkatan suku bunga Federal Reserve.

Seperti dilansir Reuters, harga minyak West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman April 2023 turun 94 sen, atau sekitar 1,2 persen, menjadi US$75,72 per barel di New York Mercantile Exchange.

Harga minyak mentah Brent untuk pengiriman Mei 2023 merosot US$1,07, atau sekitar 1,3 persen, menjadi US$81,59 per barel di London ICE Futures Exchange.

Kekhawatiran peningkatan suku bunga The Fed mencuat setelah Gubernur Bank Sentral Amerika Serikat Jerome Powell menyatakan bahwa The Fed perlu meningkatkan suku bunga untuk mengendalikan inflasi.

Related Post

Peningkatan suku bunga The Fed selain menghambat pertumbuhan ekonomi juga melemahkan permintaan minyak mentah.

Dalam tiga hari terakhir, harga minyak WTI dan Brent masing-masing turun 6 persen dan 5 persen.


https://pasardana.id/news/2023/3/10/harga-minyak-dunia-turun-tiga-sesi-beruntun/

Yulia Vera

Recent Posts

ANALIS MARKET (19/11/2024) : IHSG Berpotensi Bergerak Sideways Cenderung Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup turun 0.38% diperdagangan kemarin, dan…

23 mins ago

ANALIS MARKET (19/11/2024) : IHSG Berpotensi Lanjutkan Koreksi

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (18/11), IHSG terkoreksi 0,38% ke…

54 mins ago

Kementerian PU Targetkan Pemerintah Sudah Punya 259 Bendungan di 2025

Beritamu.co.id - Dalam rangka mendukung program swasembada pangan dan energi, Kementerian Pekerjaan Umun (PU)…

1 hour ago

OIKN Fokus Bangun Kantor DPR/MPR Serta Rumah Dinas di IKN

Beritamu.co.id - Pemerintah akan fokus pada pembangunan IKN hingga 2028 mendatang untuk kompleks perkantoran…

2 hours ago

Menteri PU Sebut Lelang Proyek di 2025 Masih Tunggu Presiden Balik ke RI

Beritamu.co.id - Kementerian Pekerjaan Umum (PU) hingga saat ini belum memulai lelang proyek untuk…

3 hours ago

Prabowo Mau RI Belajar dari Brasil Terkait Program Makan Bergizi Gratis dan EBT

Beritamu.co.id - Presiden Prabowo Subianto menghadiri forum Indonesia-Brasil Business Forum in the sideline of…

9 hours ago