Categories: MARKET

Indeks Nikkei Turun 0,66 Persen

Beritamu.co.id – Indeks Nikkei 225 di Bursa Efek Tokyo, Jepang, turun 183,31 poin, atau sekitar 0,66 persen, pada Jumat (17/2/2023), menjadi 27.513,13. Indeks Topix melemah 0,45 persen menjadi 1.992,07.

Seperti diwartakan Reuters, indeks Nikkei turun mengikuti pergerakan saham di Wall Street yang dipicu tingginya inflasi Amerika Serikat dan solidnya pasar tenaga kerja AS.

Saham perusahaan e-commerce Rakuten Group memimpin pelemahan hari ini dengan terjun 5,03 persen. Saham perusahaan penyedia layanan kesehatan online M3 dan perusahaan konglomerat Sony Group masing-masing anjlok 2,44 persen dan 2,25 persen.

Saham perusahaan robotika Fanuc merosot 1,11 persen. Saham perusahaan otomotif Toyota Motor melemah 0,24 persen.

Related Post

Nilai tukar dolar AS terhadap yen berada di kisaran 134,69 yen per dolar AS.


https://pasardana.id/news/2023/2/17/indeks-nikkei-turun-0-66-persen/

Yulia Vera

Recent Posts

ANALIS MARKET (20/9/2024) : IHSG Berpeluang untuk Terus Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (19/9), IHSG ditutup menguat +0,97% ke level…

3 mins ago

ANALIS MARKET (20/9/2024) : IHSG Berpeluang untuk Terus Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (19/9), IHSG ditutup menguat +0,97% ke level…

3 mins ago

ANALIS MARKET (20/9/2024) : IHSG Berpotensi Lanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian NH Korindo Sekuritas menyebutkan, Indeks-indeks utama Wall Street mencapai rekor…

35 mins ago

ANALIS MARKET (20/9/2024) : Ada Potensi Peningkatan Demand SBN Berdenominasi Rupiah

Beritamu.co.id - Riset harian fixed income BNI Sekuritas menyebutkan, harga Surat Utang Negara (SUN) melanjutkan penguatannya…

1 hour ago

Wall Street Menguat, Indeks Dow Jones dan S&P 500 Rekor

Beritamu.co.id - Wall Street menguat pada Kamis (19/9/2024) dengan indeks Dow Jones Industrial Average…

2 hours ago

Penjelasan Zulhas Soal Terbitnya Regulasi Ekspor Pasir Laut

Beritamu.co.id - Kebijakan ekspor pasir laut kembali diperbolehkan oleh pemerintah setelah sebelumnya selama 20…

2 hours ago