Beritamu.co.id – Riset harian Kiwoom Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (07/12), IHSG ditutup turun -1,07% ke level 6.818,75.
Pelaku pasar asing membukukan net sell sebesar Rp 1,68 triliun (all market).
Indeks utama Wall Street ditutup lebih rendah (DJI 0,00%, GSPC -0,19%, IXIC -0,51%).
Adapun EIDO ditutup turun -0,87% dipengaruhi oleh ketakutan resesi tetap ada dan ketidakpastian seputar kenaikan agresif suku bunga Federal Reserve.
Sementara itu, secara teknikal analis, IHSG ditutup dengan bearish candle.
Indikator Stochastic bearish, MACD histogram bergerak negatif (garis adalah melemah) dan volume menurun.
Jika kembali bearish, IHSG diperkirakan akan berlanjut melemah hingga support dikisaran 6.736 – 6.747.
Jika IHSG mampu bergerak bullish, ada peluang bagi IHSG untuk kembali menguat ke resistance di kisaran 6.862 – 6.892.
“Menyikapi beragam kondisi tersebut diatas, IHSG hari ini diperkirakan akan melanjutkan penurunannya menuju level support berikutnya. Hari ini, ada rilis data indeks kepercayaan konsumen Indonesia yang diperkirakan akan turun (Sebelumnya 120.3 vs Fst. 119),” sebut analis Kiwoom Sekuritas dalam riset yang dirilis Kamis (08/12/2022).
https://pasardana.id/news/2022/12/8/analis-market-08122022-ihsg-diperkirakan-melanjutkan-penurunan/
Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (25/11), secara teknikal, IHSG kembali…
Beritamu.co.id - Menteri Investasi dan Hilirisasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Rosan P. Roeslani,…
Beritamu.co.id - Manager Humas KAI Daop 1 Jakarta, Ixfan Hendriwintoko menginformasikan tiket kereta api…
Beritamu.co.id - Jap Astrid Patricia selaku Komisaris PT Prima Globalindo Logistik Tbk (IDX: PPGL)…
Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi meluncurkan Roadmap Pengembangan dan Penguatan Lembaga Keuangan…
Beritamu.co.id - PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) kembali hadir dalam KPR BRI Property…