Categories: MARKET

IHSG Sesi I Berhasil Menguat 0,13 Persen ke Level 7.072

Beritamu.co.id – Pada penutupan perdagangan sesi 1 di Bursa Efek Indonesia (BEI), Selasa (22/11/2022) siang ini, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Berhasil ditutup menguat 0,13% atau naik 9,307 basis point ke level 7.072,554.

IHSG bergerak variatif dari batas bawah di level 7.039 hingga batas atas pada level 7.108 setelah dibuka pada level 7.063 pagi ini.

Sebanyak 237 saham menguat, 236 saham melemah, dan sisanya stagnan. Adapun BBRI, BSBK dan BBCA menjadi tiga saham dengan jumlah nilai transaksi terbesar.

IDXENERGY Naik 1,58%, IDXBASIC Naik 0,11%, IDXINDUST Naik 0,36%, IDXCYCLIC -0,32%, IDXNONCYC Naik 0,32%, IDXHEALTH Naik 0,01%, IDXFINANCE Naik 0,08%, IDXPROPERT -0,05%, IDXTECHNO -2,12%, IDXINFRA Naik 0,10%, dan IDXTRANS -0,65%.

Related Post

Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat naik 0,13% menjadi 1.003,737. Sedangkan indeks Jakarta Islamic Index (JII) menguat 0,02% ke 610,034.

Sementara Indeks IDX30 menguat 0,03% ke 527,850. Sedangkan indeks MNC36 terpantau Naik 0,74% ke level 362,020.


https://pasardana.id/news/2022/11/22/ihsg-sesi-i-berhasil-menguat-0-13-persen-ke-level-7072/

Yulia Vera

Recent Posts

Anak Usaha TOWR Raih Fasilitas Pinjaman Bergulir dari Bank BNP Paribas Indonesia Senilai Rp500 Miliar

Beritamu.co.id - Emiten bidang usaha Investasi dan jasa penunjang telekomunikasi, PT Sarana Menara Nusantara…

36 mins ago

CTBN Jual Seluruh Saham di Anak Perusahaan kepada Anak Usaha ABMM

Beritamu.co.id - Emiten bidang usaha Metal and Alied Products, PT Citra Tubindo Tbk (IDX:…

1 hour ago

Ditutup ke Level 7.314, IHSG Awal Pekan Menguat 1,65 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore awal pekan ini, Senin…

2 hours ago

Haryanto Sofian Tambah Porsi Kepemilikan Sahamnya di PKPK

Beritamu.co.id - Haryanto Sofian selaku Direktur Utama PT Perdana Karya Perkasa Tbk (IDX: PKPK)…

3 hours ago

Pialang Asuransi BWT Jalin Kolaborasi dengan Shopee Beri Proteksi Gratis untuk Produk Kecantikan

Beritamu.co.id - Perawatan kecantikan kini menjadi bagian penting dari keseharian banyak orang, baik dalam…

3 hours ago

Indeks Kospi Melonjak 1,32 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Kospi di Bursa Efek Korea, Seoul, Korea Selatan, melonjak 33,1 poin,…

4 hours ago