Categories: MARKET

Elon Musk Jual 19,5 Juta Saham Tesla

Beritamu.co.id – CEO Tesla Elon Musk pada Rabu (9/11/2022) menjual 19,5 juta saham perusahaan manufaktur mobil elektrik tersebut sehingga meraup US$3,95 miliar atau sekitar Rp61,8 triliun.

Penjualan terjadi kurang dari dua pekan setelah Musk mengakuisisi Twitter dengan dana US$44 miliar.

Seperti dilansir BBC News, Musk telah menjual saham senilai US$8,5 miliar pada April dan saham senilai US$7 miliar pada Agustus, sehingga total ia telah menjual saham Tesla senilai US$19,45 miliar dalam beberapa bulan terakhir.

Agustus lalu terjadi stock split tiga banding satu, sehingga saham Tesla telah mengalami penurunan harga sekitar 50 persen sejak awal tahun ini.

Related Post

Saham Tesla yang terdaftar di Bursa Efek New York, Amerika Serikat, anjlok 2,93 persen pada Selasa (8/11/2022).


https://pasardana.id/news/2022/11/9/elon-musk-jual-19-5-juta-saham-tesla/

Yulia Vera

Recent Posts

Penjelasan Zulhas Soal Terbitnya Regulasi Ekspor Pasir Laut

Beritamu.co.id - Kebijakan ekspor pasir laut kembali diperbolehkan oleh pemerintah setelah sebelumnya selama 20…

8 mins ago

BFIN Terbitkan Obligasi Berkelanjutan VI Tahap I Tahun 2024 Senilai Rp600 Miliar

Beritamu.co.id - PT BFI Finance Indonesia Tbk (IDX: BFIN) menyampaikan rencana untuk menerbitkan Obligasi Berkelanjutan…

42 mins ago

BSI Tempati Peringkat 30 ‘World’s Most Trustworthy Companies 2024’ Kategori Bank versi Newsweek

Beritamu.co.id - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) (IDX: BRIS) kembali menorehkan prestasi gemilang di…

1 hour ago

ANALIS MARKET (20/9/2024) : IHSG Berpotensi Mencoba Menguat Kembali, 6 Saham Ini Bisa Jadi Pilihan Trading

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup naik 0.97% diperdagangan kemarin (19/9), dan masih…

2 hours ago

ANALIS MARKET (20/9/2024) : IHSG Berpotensi Mencoba Menguat Kembali, 6 Saham Ini Bisa Jadi Pilihan Trading

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup naik 0.97% diperdagangan kemarin (19/9), dan masih…

2 hours ago

Peduli Keberlangsungan Produksi Beras, Bulog Gelar IIRC 2024 di Bali

Beritamu.co.id - Perum Bulog menyelenggarakan gelaran kegiatan bernama Indonesia International Rice Conference (IIRC) 2024…

3 hours ago