Categories: MARKET

ANALIS MARKET (09/11/2022) : IHSG Diproyeksi Bergerak Bullish

Beritamu.co.id – Riset harian NH Korindo Sekuritas (NHKSI Research) menyebutkan, Wall Street menguat ditengah U.S. Midterms.

Dow terapresiasi 300 poin atau 1%, pimpin penguatan Wall Street.

Adapun, hasil dari U.S. Midterms akan menentukan kendali Kongres, ditengah kekhawatiran adanya perubahan besar dalam bidang politik. 

Pergerakan pasar kemarin, juga ditengah penantian investor pada rilis data inflasi Kamis waktu setempat, sekaligus memberikan pentunjuk lebih lanjut tentang apakah the Fed dapat memperlambat kenaikan suku bunga yang agresif.

Di sisi lain, kemarin (08/11), IHSG tertekan ditengah sejumlah sentimen positif. Adapun Basic Material dan Infrastructure, masing-masing melemah 1% atau pimpin pelemahan sektoral.

Related Post

IHSG ditutup di level 7.050 atau melemah 52 poin.

Pergerakan pasar kemarin, ditengah sentimen positif realisasi pertumbuhan ekonomi domestik 3Q22 yang tumbuh sebesar 5,72% YoY, serta nilai tukar rupiah yang relatif terjaga ke level IDR15.698/USD.

“Menyikapi beragam kondisi tersebut diatas, IHSG hari ini diproyeksi bergerak bullish,” sebut NHKSI Research dalam riset yang dirilis Rabu (09/11/2022).


https://pasardana.id/news/2022/11/9/analis-market-09112022-ihsg-diproyeksi-bergerak-bullish/

Yulia Vera

Recent Posts

Indonesia-Malaysia Investment Forum 2024 Perkuat Kemitraan Strategis dan Manfaatkan Peluang Investasi di Indonesia

Beritamu.co.id - Kementerian Investasi/BKPM, bersama Konsulat Jenderal Indonesia di Penang, menggelar Indonesia-Malaysia Investment Forum…

27 mins ago

Paper.id Gemakan Semangat Transformasi Digital UKM di Ajang Indonesia Fintech Summit and Expo 2024

Beritamu.co.id – Paper.id, platform invoicing dan pembayaran digital business-to-business (B2B) terkemuka di Indonesia, ikut…

58 mins ago

IKF 2024 Sebagai Wujud Komitmen BCA dalam Memperkuat Sektor Bisnis Menuju Indonesia Emas 2045

Beritamu.co.id - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) (IDX: BBCA) sukses menggelar event Indonesia…

2 hours ago

ANALIS MARKET (14/11/2024) : IHSG Berpeluang Melanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (13/11), secara teknikal, IHSG terkoreksi…

3 hours ago

ANALIS MARKET (14/11/2024) : IHSG Berpotensi Bergerak Sideways Cenderung Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup turun 0.18% diperdagangan kemarin (13/11),…

3 hours ago

Harga Minyak Dunia Lanjutkan Peningkatan

Beritamu.co.id - Harga minyak dunia melanjutkan peningkatan dari sesi sebelumnya pada Rabu (13/11/2024).  Seperti…

4 hours ago