Categories: MARKET

Megah Eraraharja Lego 5 Persen DNET Senilai Rp2,6 Triliun

Beritamu.co.id – PT Megah Eraraharja telah menjual sebanyak 709.260.564 lembar saham atau 5 persen porsi kepemilikan pada PT Indoritel Makmur Internasional Tbk (IDX: DNET) pada tanggal 17 Oktober 2022.

Mengutip keterangan Megah Ekaraharja pada laman Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (19/10/2022) bahwa transaksi itu terjadi pada harga Rp3.700 per lembar saham.

Sehingga, Megah Ekaraharja meraup dana segar sebesar Rp2,624 triliun, tapi porsi kepemilikannya pada induk usaha ritel modern dengan merek dagang Indomart itu berkurang menjadi 20,13 persen dari sebelumnya 25,13 persen.

Sayangnya, dalam keterangan itu tidak dijelaskan lebih rinci terkait pembeli 5 persen DNET tersebut.

Related Post

Bila mengacu pada komposisi pemegang DNET pada laman BEI, tertera Hannawell Group Limited menguasai 39,35 persen.

Disusul Anthoni Salim sebesar 25,3 persen, Megah Eraraharja masih tertera 25,13 persen dan sisanya 10.22 persen dikempit investor publik.


https://pasardana.id/news/2022/10/19/megah-eraraharja-lego-5-persen-dnet-senilai-rp2-6-triliun/

Yulia Vera

Recent Posts

Jokowi Tegaskan Freeport Sekarang Milik Bangsa Indonesia

Beritamu.co.id - Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa PT Freeport Indonesia saat ini bukan lagi…

4 hours ago

Tol Solo-Yogyakarta Segmen Kartasura-Klaten Diklaim Berdampak Pada Efisiensi Waktu

Beritamu.co.id - Presiden Joko Widodo meresmikan Jalan Tol Solo–Yogyakarta–YIA Kulonprogo Seksi I Segmen Kartasura-Klaten.…

5 hours ago

Ekonom Pertanyakan Keadilan Soal Kebijakan Pengenaan Pajak Membangun Rumah Sendiri

Beritamu.co.id-Kontroversi pengenaan pajak untuk kegiatan membangun rumah sendiri, yang dikenal dengan Pajak Pertambahan Nilai…

7 hours ago

TBLA Siap Melakukan Pembayaran Bunga Obligasi yang Jatuh Tempo

Beritamu.co.id - PT Tunas Baru Lampung Tbk (IDX: TBLA) menyampaikan siap melakukan pembayaran bunga Obligasi berkelanjutan…

8 hours ago

Kerja sama XL Axiata Business Solutions dan Quest Motors Hadirkan Solusi Digital untuk Motor Listrik

Beritamu.co.id - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) (IDX: EXCL) melalui XL Axiata Business Soluitions…

10 hours ago

Ditutup ke Level 7.905, IHSG Kamis Menguat 0,97 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore ini, Kamis (19/9/2024) berhasil…

10 hours ago