Categories: MARKET

BEI Hentikan Sementara Perdagangan Saham HOTL

Beritamu.co.id-PT Bursa Efek Indonesia (BEI) pada hari ini, Selasa (27/9/2022) melakukan penghentian sementara (suspensi) atas perdagangan efek PT Saraswati Griya Lestari Tbk (IDX: HOTL) mulai sesi I pagi ini hingga pengumuman lebih lanjut.

“Bursa meminta kepada pihak yang berkepentingan untuk selalu memperhatikan keterbukaan informasi yang disampaikan oleh Perseroan,” tulis Kadiv. Penilaian Perusahaan 2, Vera Florida, dan Kadiv. Pengaturan & Operasional Perdagangan, Pande Made Kusuma Ari A., dalam surat pada laman keterbukaan informasi BEI, Senin (26/9/2022).

Penghentian sementara perdagangan efek HOTL dilakukan di Pasar Reguler dan Tunai dengan tujuan untuk memberikan waktu yang memadai bagi pelaku pasar untuk mempertimbangkan secara matang berdasarkan informasi yang ada dalam setiap pengambilan keputusan investasi.

Dijelaskan berdasarkan surat No. Peng-SPT-00018/BEI.PP2/09-2022 penghentian sementara perdagangan efek HOTL adalah sehubungan dengan tidak dipenuhinya kewajiban PT Saraswati Griya Lestari Tbk (HOTL) dan adanya ketidak pastian atas kelangsungan usaha perseroan.

Related Post

Sekadar informasi, pada perdagangan terakhir, Senin (26/9/2022) kemarin, saham PT Saraswati Griya Lestari Tbk (IDX: HOTL) tercatat masih stagnan di harga Rp50 per saham.


https://pasardana.id/news/2022/9/27/bei-hentikan-sementara-perdagangan-saham-hotl/

Yulia Vera

Recent Posts

KUR Tahun 2024 Baru Terealisasi 88 Persen, Nilainya Rp246,58 Triliun

Beritamu.co.id - Deputi Bidang Koordinasi Ekonomi Makro dan Keuangan Kemenko Perekonomian, Ferry Irawan menyampaikan,…

12 mins ago

Indonesia-Malaysia Investment Forum 2024 Perkuat Kemitraan Strategis dan Manfaatkan Peluang Investasi di Indonesia

Beritamu.co.id - Kementerian Investasi/BKPM, bersama Konsulat Jenderal Indonesia di Penang, menggelar Indonesia-Malaysia Investment Forum…

43 mins ago

Paper.id Gemakan Semangat Transformasi Digital UKM di Ajang Indonesia Fintech Summit and Expo 2024

Beritamu.co.id – Paper.id, platform invoicing dan pembayaran digital business-to-business (B2B) terkemuka di Indonesia, ikut…

1 hour ago

IKF 2024 Sebagai Wujud Komitmen BCA dalam Memperkuat Sektor Bisnis Menuju Indonesia Emas 2045

Beritamu.co.id - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) (IDX: BBCA) sukses menggelar event Indonesia…

2 hours ago

ANALIS MARKET (14/11/2024) : IHSG Berpeluang Melanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (13/11), secara teknikal, IHSG terkoreksi…

3 hours ago

ANALIS MARKET (14/11/2024) : IHSG Berpotensi Bergerak Sideways Cenderung Menguat

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG ditutup turun 0.18% diperdagangan kemarin (13/11),…

3 hours ago