Categories: MARKET

Ditutup di Level 7.178, IHSG Akhir Pekan Melemah 0,55 Persen

Beritamu.co.id-Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat (23/9/2022) berakhir ditutup di zona merah setelah melemah -0,55% atau turun -40,323 basis point di level 7.178,583.

IHSG bergerak dari batas atas di level 7.213 hingga batas bawah pada level 7.172 setelah dibuka pada level 7.203.

IDXENERGY turun -1,40%, IDXBASIC -0,22%, IDXINDUST -0,99%, IDXCYCLIC -0,33%, IDXNONCYC naik 0,70%, IDXHEALTH -0,03%, IDXFINANCE -0,16%, IDXPROPERT -1,10%, IDXTECHNO -0,70%, IDXINFRA -0,10%, dan IDXTRANS naik 0,50%.

Saham-saham yang tergolong top gainer antara lain; SRAJ naik 35 point atau menguat 35,00% ke level 135. YPAS menguat 24,68% atau naik 195 point ke level 985. INRU menguat 24,62% atau bertambah 165 point ke level 835. WMPP menguat 17,14% atau naik 24 point ke level 164. WINS yang naik 44 point atau menguat 15,82% ke level 322.

Saham-saham yang tergolong top losser antara lain; SMDM -30 point atau melemah -6,94% ke level 402. FPNI melemah -6,89% atau koreksi -24 point ke level 324. HOMI terkoreksi -36
point atau melemah -6,79% ke level 494. SATU turun -5 point atau melemah -6,57% ke level 71. DWGL melemah -14 point atau turun -6,48% ke level 202.

Related Post

Di sisi lain, Indeks LQ45 tercatat melemah -0,67% ke level 1.025,634. Sedangkan, JII turun -0,65% ke level 627,323.

Selanjutnya, IDX30 ditutup melemah -0,83% ke level 541,909. Sementara IDX80 tercatat turun -0,60% ke level 144,696.


https://pasardana.id/news/2022/9/23/ditutup-di-level-7178-ihsg-akhir-pekan-melemah-0-55-persen/

Yulia Vera

Recent Posts

Mulai Tahun Depan, Bahlil Mau LPG 3Kg Satu Harga di Semua Daerah

Beritamu.co.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan mulai tahun…

3 hours ago

Program prioritas MBG, Menkeu Siapkan Anggaran Rp240 Triliun

Beritamu.co.id - Terkait program makan bergizi gratis (MBG) yang menjadi prioritas utama Presiden Prabowo…

3 hours ago

Perempuan Tangguh, Ekonomi Tumbuh: OJK & KOWANI Latih 1.100 Agen Perubahan

Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong peningkatan literasi keuangan masyarakat, termasuk kepada…

7 hours ago

PLTP Lumut Balai Unit 2 Beroperasi Penuh, PGE Tambah Kapasitas Terpasang 55 MW Menuju Target 1 GW

Beritamu.co.id – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) berhasil menyelesaikan tahapan penting dalam operasionalisasi Pembangkit…

7 hours ago

Data Sinergitama Jaya Tbk Siap Tebar Dividen Tunai Rp 5 per Saham. Catat Jadwalnya!

Beritamu.co.id - PT Data Sinergitama Jaya Tbk (IDX: ELIT) menyampaikan rencana pembagian Dividen Tunai…

9 hours ago

Investasi, PT Multi Sarana Nasional Koleksi 19,26% HATM

Beritamu.co.id - PT Multi Sarana Nasional selaku pemegang saham dengan kategori Termasuk >5% PT…

9 hours ago