Categories: Teknologi

Game dengan Konsep Metaverse Berjudul Bridge

BeritaMu.co.id – Di sisi lain, Meta mengumumkan toko fisik pertamanya, Meta Store, yang akan dibuka pada tanggal 9 Mei 2022 di lingkungan salah satu kantornya di Burlingame, California, Amerika Serikat.

Di toko ritel itu, perusahaan induk Facebook itu akan menjual dan memamerkan berbagai produk perangkat keras mereka, yaitu alat-alat yang dibutuhkan untuk mengakses dunia virtual atau metaverse.

“Di Meta Store, kami ingin Anda berinteraksi dengan semuanya. Kami ingin Anda mencoba barangnya. Kami ingin Anda merasakannya,” tulis Meta melalui laman resminya.

Martin Gilliard, Head of Meta Store, mengatakan, saat seseorang mendapatkan pengalaman menggunakan sebuah teknologi, mereka akan memberikan apresiasi yang lebih baik untuk itu.

“Jika kami melakukan pekerjaan kami dengan benar, orang-orang harus pergi dan memberi tahu teman-teman mereka, ‘Kamu harus melihat Meta Store,'” kata Gilliard.

Di toko ini, Meta mengatakan pengunjung bisa menjajal Meta Portal dan Ray-Ban Stories, serta mengeksplorasi realitas virtual (virtual reality/VR) menggunakan versi demo dari Meta Quest 2.

Related Post

Selain itu, perusahaan yang menaungi Instagram dan WhatsApp itu juga menyediakan saluran penjualan daring Meta Portal, Ray-Ban Stories, dan Meta Quest, melalui bagian Shop di meta.com.

Meta Store juga menyediakan area demo imersif di mana pengunjung bisa mencoba Beat Saber, GOLF+, Real VR Fishing, atau Supernatural di layar LED melengkung besar yang menampilkan tampilan di headset.

Pengunjung toko fisik Meta ini juga bisa mendapatkan klip mixed reality selama 30 detik, yang diambil dari pengalaman demo yang bisa dibagikan.

Demikian berita mengenai Game dengan Konsep Metaverse Berjudul Bridge In Gain Siap Meluncur Juli 2022, ikuti terus update berita dari kami

Sumber : https://www.liputan6.com/tekno/read/4969817/game-dengan-konsep-metaverse-berjudul-bridge-in-gain-siap-meluncur-juli-2022

nayla fairus

penulis wanita di beritamu :D

Recent Posts

Abu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Menyebar, Tiga Bandara Ini Belum Beroperasi

Beritamu.co.id – Hingga Jumat (15/11/2024) sejumlah bandara dan penerbangan di sekitar wilayah erupsi Gunung…

4 hours ago

Mendag: Singapura Tawarkan Pembahasan Kerja Sama Digital dan Fasilitasi Perdagangan bagi UMKM

Beritamu.co.id – Menteri Perdagangan (Mendag), Budi Santoso melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Keberlanjutan dan…

5 hours ago

Apresiasi Stakeholders Pasar Modal Syariah Indonesia, BEI Selenggarakan Jogja Sharia Investor City 2024

Beritamu.co.id – Sebagai upaya meningkatkan pertumbuhan investor saham syariah serta memberikan apresiasi kepada stakeholders…

6 hours ago

Sepekan Perdagangan, Kapitalisasi Pasar di BEI Tercatat Sebesar 12.063 Triliun, Turun 1,46% Dibanding Pekan Sebelumnya

Beritamu.co.id - Data perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama sepekan perdagangan pada…

6 hours ago

Harga Tiket Pesawat Kapan Turun? Kemenhub: Segera Diumumkan jika Rekomendasinya Keluar

Beritamu.co.id – Satuan Tugas (Satgas) Penurunan Harga Tiket Pesawat yang terdiri dari Kementerian Koordinator…

7 hours ago

Dukung Keberlanjutan, PT DBS Vickers Sekuritas Indonesia Gandeng Bumi Baik untuk Tanam Pohon Trembesi di Waduk Brigif, Jagakarsa

Beritamu.co.id – Gerakan pelestarian lingkungan kini semakin masif digalakkan oleh seluruh sektor industri, tak…

8 hours ago