Categories: Teknologi

E3 2022 Diumumkan Batal, Digelar Lagi 2023

BeritaMu.co.id – Konferensi bagi industri game terbesar di dunia, E3 atau Electronic Entertainment Expo, dinyatakan batal digelar pada tahun 2022 ini, baik secara virtual atau pun tatap muka.

Kabar ini sebelumnya sempat berembus di beberapa publikasi, sebelum akhirnya secara resmi diumumkan oleh The Entertainment Software Association (ESA), penyelenggara E3.

Mengutip Engadget, Sabtu (2/4/2022), ESA mengatakan, E3 akan digelar lagi pada tahun 2023. Bulan Januari lalu, penyelenggara sempat menyatakan bahwa E3 2022 tidak akan diadakan secara luring karena adanya risiko penularan Covid-19.

“Hari ini, kami mengumumkan bahwa juga tidak akan ada pameran E3 digital pada tahun 2022,” kata panitia dalam pengumuman terbarunya soal pembatalan secara penuh E3 2022.

Related Post

Seperti industri-industri lainnya, industri permainan video tak luput dari dampak COVID-19. Pameran E3 atau Electronic Entertainment Expo pun batal berlangsung Juni di Los Angeles, California. Meski demikian sebuah konvensi game, PAX East baru-baru i…

Demikian berita mengenai E3 2022 Diumumkan Batal, Digelar Lagi 2023, ikuti terus update berita dari kami

Sumber : https://www.liputan6.com/tekno/read/4927067/e3-2022-diumumkan-batal-digelar-lagi-2023

nayla fairus

penulis wanita di beritamu :D

Recent Posts

ANALIS MARKET (15/11/2024) : Peluang IHSG untuk Melemah Masih Terbuka

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG di tutup melemah 1,29% ke level…

14 mins ago

Bahlil Berencana Optimalkan Lagi Sumur Minyak Tua Demi Swasembada Energi

Beritamu.co.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa untuk…

46 mins ago

BEI Umumkan Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat yang Tidak Melakukan Penyampaian Laporan Keuangan Interim per 30 September 2024

Beritamu.co.id - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) merilis Pengumuman perihal Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat…

1 hour ago

Harga Minyak Dunia Naik Dipicu Penurunan Persediaan BBM AS

Beritamu.co.id - Harga minyak dunia naik pada Kamis (14/11/2024) dipicu penurunan persediaan bahan bakar…

2 hours ago

Mentan Wajibkan Industri Pengelolahan Susu Serap Produksi Peternak Lokal

Beritamu.co.id - Pemerintah komitmen dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia, yakni dengan mewajibkan industri…

2 hours ago

ANALIS MARKET (15/11/2024) : IHSG Berpeluang Melanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (14/11), secara teknikal, IHSG kembali…

4 hours ago