Categories: Game

Microsoft akan boyong Xbox ke TV pintar Samsung di 2022


Jakarta (Beritamu.co.id) – Perusahaan raksasa teknologi, Microsoft Corp, akan memboyong beberapa gim Xbox ke TV pintar Samsung di 2022 tepatnya mulai 30 Juni sebagai langkah besar untuk menarik para pecinta gim tanpa konsol.

Dikutip dari Reuters, Jumat, pelanggan layanan cloud-gaming Xbox dapat memainkan lebih dari 100 judul di TV pintar itu.

Nantinya gamers dapat memanfaatkan alat pengontrol gim yang disertai dengan bluetooth untuk bermain di TV pintar besutan perusahaan asal Negeri Ginseng itu.

Gim-gim populer termasuk “Halo Infinite” dan “Forza Horizon 5” akan tersedia di jajaran TV baru dari Samsung dan menariknya konsol Xbox tidak akan diperlukan lagi untuk memainkan gim tersebut.

Related Post

Xbox mulai bekerja dengan produsen TV besar sejak 2021 dalam upaya untuk membawa gim miliknya ke seluruh perangkat dan meningkatkan penawaran berbasis langganan yang disebut “Xbox Game Pass”.

Layanan itu memungkinkan pengguna melakukan streaming gim di smartphone Android pada 2018 dan kini terus berkembang ke medium yang lebih luas.

Berita ini sudah di terbitkan oleh di (https://www.antaranews.com/berita/2930497/microsoft-akan-boyong-xbox-ke-tv-pintar-samsung-di-2022)

alfian nadlor

Blogger yang suka mendesain

Recent Posts

Isu Sengketa Tanah, AHY Ingatkan Pemerintah Lebih Fokus Selamatkan Kerugian Negara

Beritamu.co.id - Menteri Koordinator bidang Infrastruktur Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY mengatakan…

5 hours ago

Doo Financial Kini Hadir di Indonesia: Tawarkan Akses Pasar Global kepada Investor Lokal

Beritamu.co.id - Broker yang menjadi bagian dari Doo Group, Doo Financial, berekspansi ke Indonesia…

22 hours ago

OJK Perkuat Kerja Sama Pengawasan Sektor Jasa Keuangan dengan Financial Supervisory Service Korea

Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melakukan pertemuan bilateral dengan Financial Supervisory Service (FSS)…

1 day ago

Sinar Mas Land Sukses Pertemukan Ribuan Partisipan dengan Influential Leaders dan Digital Champion dalam Event ‘DNA Leadership Summit’ di BSD City

Beritamu.co.id – Sinar Mas Land melalui Digital Hub dan Living Lab Ventures (LLV) sukses…

2 days ago

Bitcoin Kalahkan Perak, Jadi Aset Terbesar ke-8 Dunia

Beritamu.co.id – Harga Bitcoin terus melambung melewati level USD 93,000, dengan kapitalisasi pasar menembus…

2 days ago

DMMX Hadirkan Terobosan Ritel Pintar Berbasis AI di SIAL Interfood 2024

Beritamu.co.id - PT Digital Mediatama Maxima Tbk (IDX: DMMX) dengan bangga memperkenalkan solusi ritel…

2 days ago