Huawei Rilis Laptop MateBook D14 dan D15 Pada Tahun Ini

BeritaMu.co.id – Huawei merilis laptop Huawei MateBook D14 dan D15 generasi terbarunya. Berbeda dengan versi lalu, MateBook D14 dan D15 kali ini didukung prosesor Intel Core i5 Generasi 11.

Kedua laptop dengan OS Windows 11 ini sudah bisa dipesan melalui pre-order mulai.

MateBook D14 dibanderol Rp 10.499.000 dan MateBook D15 dijual Rp 10.999.000. Pembelian bisa dilakukan melalui toko resmi Huawei di Tokopedia, Blibli, hingga Shopee, dan Eraspace.com, JD.id, hingga toko resmi Huawei.

Pembelian laptop MateBook D14 atau Huawei MateBook D15 akan mendapatkan bonus berupa Huawei FreeLace, Huawei Bluetooth Mouse, Backpack, hingga akses ke Microsoft 365.

Country Head of Huawei CBG Indonesia, Patrick Ru mengatakan, Huawei selalu berkomitmen menawarkan kualitas terbaik dari inovasi produk yang diciptakan, termasuk rangkaian laptop Huawei MateBook D series Intel Generasi 11 ini.

Related Post

“Bahan, pengerjaan, dan kualitas pembuatan produk-produk Huawei MateBook semuanya mencerminkan standar industri yang tinggi, memastikan laptop yang diproduksi Huawei menjadi tolak ukur teknologi premium,” kata Patrick.

Kedua laptop memiliki layar penuh, bodi tipis dan ringan. Huawei MateBook D14 dan D15 dirancang agar tahan banting terhadap berbagai skenario pemakaian berkat sistem software yang mudah di-upgrade hingga kualitas build yang mampu meminimalisasi kerusakan akibat benturan dan goresan.

Huawei mengumumkan bakal dirilisnya OS Harmony pada perangkat smartphone. Peluncuran smartphone dengan OS Hamrony diperkirakan bakal dilakukan .

Demikian berita mengenai Huawei Rilis Laptop MateBook D14 dan D15 dengan Intel i5 Gen 11, Harganya Rp 10 Jutaan, ikuti terus update berita dari kami

Sumber : https://www.liputan6.com/tekno/read/4936999/huawei-rilis-laptop-matebook-d14-dan-d15-dengan-intel-i5-gen-11-harganya-rp-10-jutaan

nayla fairus

penulis wanita di beritamu :D

Recent Posts

Dukung Keberlanjutan, PT DBS Vickers Sekuritas Indonesia Gandeng Bumi Baik untuk Tanam Pohon Trembesi di Waduk Brigif, Jagakarsa

Beritamu.co.id – Gerakan pelestarian lingkungan kini semakin masif digalakkan oleh seluruh sektor industri, tak…

54 mins ago

BTech Bermitra dengan The University of Queensland, Dorong Inovasi dan Keberlanjutan di Bidang Teknologi Pertambangan

Beritamu.co.id - PT Bukit Teknologi Digital (BTech), anak perusahaan dan lini penelitian dan pengembangan…

4 hours ago

Ditutup di Level 7.161, IHSG Akhir Pekan Melemah -0,74 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat…

4 hours ago

Surplus Neraca Perdagangan Indonesia pada Oktober 2024 Mencapai 2,48 Miliar Dolar AS

Beritamu.co.id - Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), surplus neraca perdagangan Indonesia pada Oktober…

5 hours ago

Hadir di Ajang SIAL Interfood 2024, INDF Ajak Pelaku F&B ‘Kumpul Nyaman di Rumah Indofood’

Beritamu.co.id - SIAL Interfood, pameran internasional makanan dan minuman, kembali diselenggarakan di Indonesia bertempat…

5 hours ago

QRIS Jadi ‘Game Changer’ yang Mengubah Sistem Pembayaran di Indonesia

Beritamu.co.id - Dunia terus bertransformasi, dan sektor keuangan pun tak luput dari perubahan.  Perkembangan…

6 hours ago