Categories: Game

Pokemon GO ditarik dari Rusia dan Belarusia


Jakarta (Beritamu.co.id) – Pengembang Pokemon GO, Niantic, mencabut game tersebut dari Rusia dan Belarusia karena perang yang baru-baru ini terjadi.

Dikutip dari Polygon, Minggu, game dari Niantic yaitu Pokemon GO, Pikmin Bloom dan Ingress tidak bisa lagi diunduh di Rusia dan Belarusia.

Niantic menyebut langkah ini merupakan dukungan untuk Ukraina di tengah invasi Rusia.

“Kami bersama komunitas global yang mengharapkan perdamaian dan penyelesaian yang cepat untuk kekerasan dan penderitaan di Ukraina,” kata Niantic di media sosial.

“Game Niantic tidak bisa lagi diunduh di Rusia dan Belarusia. Dan permainan juga akan segera ditangguhkan di sana,” kata Niantic.

Related Post

Aksi Niantic ini serupa dengan langkah Sony Interactive Entertainmen yang menangguhakan layanan PlayStation Store di Rusia.

Perusahaan konsol game Nintendo menunda pengiriman semua produk mereka ke Rusia dan pelunuran game untuk Nintendo Switch.

CD Projekt asal Polandia, pengembang game Cyberpunk 2077, berhenti menjual game di Rusia dan Belarusia.

Berita ini sudah di terbitkan oleh di (https://www.antaranews.com/berita/2756513/pokemon-go-ditarik-dari-rusia-dan-belarusia)

alfian nadlor

Blogger yang suka mendesain

Recent Posts

Abu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Menyebar, Tiga Bandara Ini Belum Beroperasi

Beritamu.co.id – Hingga Jumat (15/11/2024) sejumlah bandara dan penerbangan di sekitar wilayah erupsi Gunung…

4 mins ago

Mendag: Singapura Tawarkan Pembahasan Kerja Sama Digital dan Fasilitasi Perdagangan bagi UMKM

Beritamu.co.id – Menteri Perdagangan (Mendag), Budi Santoso melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Keberlanjutan dan…

1 hour ago

Apresiasi Stakeholders Pasar Modal Syariah Indonesia, BEI Selenggarakan Jogja Sharia Investor City 2024

Beritamu.co.id – Sebagai upaya meningkatkan pertumbuhan investor saham syariah serta memberikan apresiasi kepada stakeholders…

2 hours ago

Sepekan Perdagangan, Kapitalisasi Pasar di BEI Tercatat Sebesar 12.063 Triliun, Turun 1,46% Dibanding Pekan Sebelumnya

Beritamu.co.id - Data perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama sepekan perdagangan pada…

2 hours ago

Harga Tiket Pesawat Kapan Turun? Kemenhub: Segera Diumumkan jika Rekomendasinya Keluar

Beritamu.co.id – Satuan Tugas (Satgas) Penurunan Harga Tiket Pesawat yang terdiri dari Kementerian Koordinator…

3 hours ago

Dukung Keberlanjutan, PT DBS Vickers Sekuritas Indonesia Gandeng Bumi Baik untuk Tanam Pohon Trembesi di Waduk Brigif, Jagakarsa

Beritamu.co.id – Gerakan pelestarian lingkungan kini semakin masif digalakkan oleh seluruh sektor industri, tak…

4 hours ago