Categories: MARKET

ANALIS MARKET (23/11/2021) : IHSG Diperkirakan Cenderung Mixed

Beritamu.co.id – Riset harian FAC Sekuritas menyebutkan, pada perdagangan kemarin (22/11/2021), IHSG ditutup menguat 3,12 poin (+0,04%) ke level 6.723,39.

IHSG berhasil rebound pasca melemah pada perdagangan sesi pertama.

Di saat yang sama, pelaku pasar masih mencermati rencana pengumuman ketentuan PPKM level 3 yang akan diterapkan mulai 24 Desember 2021 hingga 2 Januari 2022.

Di sisi lain, sentimen negatif penekan bursa pada sesi I, yakni kembali meningkatnya kasus Covid-19 di global (Eropa & AS).

Sementara itu, Wall Street diperdagangan tadi malam ditutup variatif karena imbal hasil yang lebih tinggi membebani saham pertumbuhan.

Di sisi perusahaan, saham BioNTech & Moderna naik setelah FDA pada hari Jumat membersihkan suntikan penguat virus corona untuk semua orang dewasa AS.

Related Post

Saham Tesla juga diperdagangkan lebih tinggi setelah Elon Musk mengatakan Model S Plaid perusahaan dapat diluncurkan di China pada musim semi 2022.

Dalam waktu dekat, pelaku pasar menunggu banyak rilis data ekonomi akhir pekan ini, terutama risalah rapat terbaru the Fed.

DJIA (+0,05%), S&P 500 (-0,32%), dan Nasdaq (-1,26%).

“Menyikapi beragam kondisi tersebut diatas, pada perdagangan hari ini, IHSG diperkirakan cenderung mixed,” sebut analis FAC Sekuritas dalam riset yang dirilis Selasa (23/11/2021).


https://pasardana.id/news/2021/11/23/analis-market-23112021-ihsg-diperkirakan-cenderung-mixed/

Yulia Vera

Recent Posts

Dukung Keberlanjutan, PT DBS Vickers Sekuritas Indonesia Gandeng Bumi Baik untuk Tanam Pohon Trembesi di Waduk Brigif, Jagakarsa

Beritamu.co.id – Gerakan pelestarian lingkungan kini semakin masif digalakkan oleh seluruh sektor industri, tak…

8 mins ago

BTech Bermitra dengan The University of Queensland, Dorong Inovasi dan Keberlanjutan di Bidang Teknologi Pertambangan

Beritamu.co.id - PT Bukit Teknologi Digital (BTech), anak perusahaan dan lini penelitian dan pengembangan…

3 hours ago

Ditutup di Level 7.161, IHSG Akhir Pekan Melemah -0,74 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat…

3 hours ago

Surplus Neraca Perdagangan Indonesia pada Oktober 2024 Mencapai 2,48 Miliar Dolar AS

Beritamu.co.id - Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), surplus neraca perdagangan Indonesia pada Oktober…

4 hours ago

Hadir di Ajang SIAL Interfood 2024, INDF Ajak Pelaku F&B ‘Kumpul Nyaman di Rumah Indofood’

Beritamu.co.id - SIAL Interfood, pameran internasional makanan dan minuman, kembali diselenggarakan di Indonesia bertempat…

4 hours ago

QRIS Jadi ‘Game Changer’ yang Mengubah Sistem Pembayaran di Indonesia

Beritamu.co.id - Dunia terus bertransformasi, dan sektor keuangan pun tak luput dari perubahan.  Perkembangan…

5 hours ago