Beritamu.co.id – Perusahaan ritel furnitur Ikea pada Rabu (3/11/2021) merilis laporan yang menyebutkan terjadinya penurunan perolehan laba akibat terganggunya rantai pasokan.
Seperti dilansir BBC News, Ikea mencatatkan rekor permintaan selama pandemi virus Corona (COVID-19) berlangsung. Namun akibat tingginya biaya transportasi dan bahan mentah, perolehan laba untuk tahun fiskal yang berakhir September 2021 mengalami penurunan 16 persen year-on-year menjadi 1,7 miliar euro atau sekitar Rp28,3 triliun.
Bila dibandingkan perolehan laba pada tahun fiskal yang berakhir September 2019, laba Ikea turun 4 persen.
Ikea memperkirakan terganggunya rantai pasokan masih akan berlanjut sampai tahun depan dan juga berpengaruh negatif terhadap perolehan laba tahun fiskal berikutnya.
https://pasardana.id/news/2021/11/4/akibat-terganggunya-rantai-pasokan-laba-ikea-turun/
Beritamu.co.id - Hadi Suhermin selaku Direktur Utama dan juga Pengendali PT Sarana Mitra Luas…
Beritamu.co.id - Industri kreatif merupakan salah satu sektor usaha yang cukup banyak digeluti oleh…
Beritamu.co.id - Bank Indonesia (BI) menyebutkan, posisi Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada triwulan…
Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG di tutup melemah 1,29% ke level…
Beritamu.co.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa untuk…
Beritamu.co.id - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) merilis Pengumuman perihal Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat…