Categories: Bisnis

Kamu Sudah Sembuh Ya, Sawit? Selamat!

Jakarta, CNBC Indonesia – Harga minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) naik lumayan tajam pada perdagangan pagi jelang siang hari ini. Ke depan, bagaimana nasib harga CPO?

Pada Jumat (29/10/2021) pukul 09:59 WIB, harga CPO di Bursa Malaysia tercatat MYR 4.995/ton. Melesat 1,34% dibandingkan posisi penutupan perdagangan hari sebelumnya.

Kenaikan ini terjadi setelah harga CPO turun selama dua hari beruntun. Selama dua hari tersebut, koreksinya mencapai 1,65%.

Wang Tao, Analis Komoditas Reuters, memperkirakan harga CPO yang sempat ‘sakit’ sepertinya sudah mulai pulih. Dia menilai harga CPO mungkin bisa menguji titik resistance MYR 5.048/ton karena sudah menembus titik support MYR 4.822/ton.

Sumber: Reuters

“Stabilisasi harga CPO memberi sinyal tren koreksi sudah selesai. Kini harga CPO sepertinya akan terdorong naik,” sebut Wang dalam risetnya.

Related Post

Namun investor masih harus waspada. Wang menilai titik support baru harga CPO berada di MYR 4.822/ton. Penembusan ke bawah titik ini bisa membawa harga turun lebih jauh ke MYR 4.683/ton.

“Melihat grafik perdagangan harian, target harga CPO mengarah ke MYR 5.350/ton. Tren bullish sepertinya berhasil mengalahkan tekanan bearish dan melawan balik,” tambah Wang.

Sumber: Reuters

TIM RISET CNBC INDONESIA

(aji/aji)

Demikian berita mengenai Kamu Sudah Sembuh Ya, Sawit? Selamat!, ikuti terus update berita dari kami

Sumber : https://www.cnbcindonesia.com/market/20211029101054-17-287474/kamu-sudah-sembuh-ya-sawit-selamat

David Jones

penikmat sepak bola :D

Recent Posts

BTech Bermitra dengan The University of Queensland, Dorong Inovasi dan Keberlanjutan di Bidang Teknologi Pertambangan

Beritamu.co.id - PT Bukit Teknologi Digital (BTech), anak perusahaan dan lini penelitian dan pengembangan…

1 hour ago

Ditutup di Level 7.161, IHSG Akhir Pekan Melemah -0,74 Persen

Beritamu.co.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan sore akhir pekan ini, Jumat…

2 hours ago

Surplus Neraca Perdagangan Indonesia pada Oktober 2024 Mencapai 2,48 Miliar Dolar AS

Beritamu.co.id - Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), surplus neraca perdagangan Indonesia pada Oktober…

2 hours ago

Hadir di Ajang SIAL Interfood 2024, INDF Ajak Pelaku F&B ‘Kumpul Nyaman di Rumah Indofood’

Beritamu.co.id - SIAL Interfood, pameran internasional makanan dan minuman, kembali diselenggarakan di Indonesia bertempat…

3 hours ago

QRIS Jadi ‘Game Changer’ yang Mengubah Sistem Pembayaran di Indonesia

Beritamu.co.id - Dunia terus bertransformasi, dan sektor keuangan pun tak luput dari perubahan.  Perkembangan…

4 hours ago

BTN Incar Kelola Dana Mahasiswa UPN Veteran Yogyakarta Rp50 Miliar

Beritamu.co.id - PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN, IDX: BBTN) terus memacu peningkatan dana…

4 hours ago