Categories: Berita Pilihan

Menpora: Jelang SEA Games LADI berusaha tuntaskan sanksi WADA

Related Post

BeritaMu.co.id – Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali, Sabtu (23/10), menegaskan bahwa Lembaga Anti-Doping Indonesia (LADI) terus menjalin komunikasi intensif dengan The World Anti-Doping Agency (WADA) terkait kasus sampel doping yang berujung pada pelarangan pengibaran bendera Merah Putih di ajang Thomas Cup 2021. Tim akselerasi dan ivestigasi yang dibentuknya, menurut Zainudin bertugas menyediakan data yang dibutuhkan LADI agar masalah itu segera menemui titik terang. (Rina Anggraini/Fadzar Ilham Pangestu/Agha Maulana/Nusantara Mulkan)

Chavied Mardi

Wisata Blogger yang menyenangkan

Recent Posts

ANALIS MARKET (15/11/2024) : Peluang IHSG untuk Melemah Masih Terbuka

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, IHSG di tutup melemah 1,29% ke level…

45 mins ago

Bahlil Berencana Optimalkan Lagi Sumur Minyak Tua Demi Swasembada Energi

Beritamu.co.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa untuk…

1 hour ago

BEI Umumkan Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat yang Tidak Melakukan Penyampaian Laporan Keuangan Interim per 30 September 2024

Beritamu.co.id - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) merilis Pengumuman perihal Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat…

2 hours ago

Harga Minyak Dunia Naik Dipicu Penurunan Persediaan BBM AS

Beritamu.co.id - Harga minyak dunia naik pada Kamis (14/11/2024) dipicu penurunan persediaan bahan bakar…

2 hours ago

Mentan Wajibkan Industri Pengelolahan Susu Serap Produksi Peternak Lokal

Beritamu.co.id - Pemerintah komitmen dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia, yakni dengan mewajibkan industri…

3 hours ago

ANALIS MARKET (15/11/2024) : IHSG Berpeluang Melanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (14/11), secara teknikal, IHSG kembali…

4 hours ago