BeritaMu.co.id – Tiktok mengalami naik daun pada tahun 2018 sampai saat ini, setidaknya ada 1.2 milar pengguna aktif di seluruh dunia. Tiktok bahkan sekarang sudah menjadi media sosial dengan per post tertinggi.
Untuk tingkat mikro influencer, keterlibatannya hingga 17.96%. Sedangkan untuk makro influencer, keterlibatanya mencapai 4.96%.
Karena hal itu pada akhirnya bisa mengundang brand-brand masuk ke platform ini. Sehingga ini bisa dimanfaatkan oleh content kreator untuk menggali pundi-pundi rupiah dan mengembangkan akun tiktoknya.
Untuk kamu yang suka membuat konten kreatif jangan sampai lewatkan kesempatan ini. Seperti yang kamu tahu tiktok merupakan aplikasi yang menyuguhkan berbagai macam video pendek yang menarik.
Biasanya kita menonton tiktok karena ingin dapat hiburan atau sebagian cara untuk mengatasi rasa bosan, tapi kamu juga bisa mendapat pundi-pundi rupiah dari sini lho !
Kamu bisa menjadi konten kreator di tiktok, dan bisa bergabung di program tiktok affiliate ini untuk menghasilkan uang. Bagi kamu yang belum tahu apa itu tiktok affiliate? Dan bagaimana cara daftarnya. Yuk simak selengkapnya ulasan berikut ini.
Jika kamu ingin mendaftar tiktok affiliate kamu harus sudah mendaftar di tiktok shop terlebih dahulu, Ini dia cara mendaftar tiktok shop bagi kamu yang belum belum mempunyai akun tiktok shop:
Setelah kamu sudah terdaftar ke tiktok shop otomatis kamu juga bisa mengikuti pendaftaran tiktok affiliate. Sebelum saya memberi tahu cara daftar tiktok affiliate alangkah baiknya kamu mengenal dulu apa sih tiktok affiliate itu?
Tiktok affiliate adalah program yang menghasilkan uang tambahan untuk konten kreator dengan cara endorrs atau mempromosikan sebuah produk.
Pada program ini, kamu tidak hanya menjual prodok milik kamu sendiri tetapi juga mempromosikan produk orang lain pada akun tiktok kamu.
Dan apabila ada orang yang ingin membeli produk, yang kamu tawarkan lewat link yang kamu bagikan, kamu akan mendapat komisi dari produk yang terjual.
Kamu bisa melakukan pendaftaran sendiri dengan smarthpone kamu tanpa dipungut biaya alias gratis, dengan sebab itu banyak orang yang ingin bergabung dengan program tiktok affiliate ini. Berikut ini langkah-langkah untuk mendaftar tiktok affiliate.
Jika kamu ingin mengikuti program ini semestinya kamu sudah tahu degan syarat dan ketentuanya. Pastikan nama rekening bank dan nama waktu pendaftaran sama karena ini bisa memudahkan untuk tiktok mentransfer komisi kamu.
Tiktok affiliate berlaku hanya untuk pengguna yang sudah mendaftar tiktok shop. Jika kamu belum mendaftar tiktok shop kamu bisa mendaftarnya sekarang.
Tiktok bukan lagi konten yang berisi joget-joget semata tetapi tiktok bisa menghasilkan pudi-pundi rupiah untuk penggunanya. Platform ini sudah jadi media sosial yang menyaingi youtobe dan instagram.
Jika kamu mempunyai potensi dibidang ini apa salahnya untuk mencoba. Karena ini sayang jika dilewatkan, saatnya kamu optimalkan platform ini.
Demikianlah artikel mengenai Cara daftar tiktok affiliate yang dapat kami sampaikan. Masih banyak lagi info menarik lainnya terkait dengan program ini. Untuk itu selalu update informasi anda hanya di Loop.co.id. Terimakasih semoga bermanfaat.
Beritamu.co.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa untuk…
Beritamu.co.id - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) merilis Pengumuman perihal Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat…
Beritamu.co.id - Harga minyak dunia naik pada Kamis (14/11/2024) dipicu penurunan persediaan bahan bakar…
Beritamu.co.id - Pemerintah komitmen dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia, yakni dengan mewajibkan industri…
Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (14/11), secara teknikal, IHSG kembali…
Beritamu.co.id - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkap bahwa pihaknya, melalui Direktorat Jenderal…