Jakarta, BeritaMu.co.id – Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) kembali ke zona merah pada pembukaan perdagangan pasar spot hari ini, setelah melemah 0,18% sepanjang pekan lalu.
Pada Senin (20/9/2021), US$ 1 dibanderol Rp 14.240 di pasar spot. Rupiah melemah 0,11% dibandingkan dengan penutupan perdagangan Jumat pekan lalu.
Berikut kurs dolar AS di pasar Non-Deliverable Forwards (NDF) pada pukul 8:54 WIB:
Periode
Kurs
1 Pekan
Rp14.272,5
1 Bulan
Rp14.311,0
2 Bulan
Rp14.256,0
3 Bulan
Rp14.398,5
6 Bulan
Rp14.540,5
9 Bulan
Rp14.686,0
1 Tahun
Rp14.836,0
2 Tahun
Rp15.377,0
Berikut kurs dolar AS di pasar Domestic NDF (DNDF) yang terakhir diperbaharui Jumat pekan lalu pada pukul 14:59 WIB:
Periode
Kurs
1 Bulan
Rp 14.250
3 Bulan
Rp 14.280
Berikut kurs jual beli dolar AS di sejumlah bank nasional pada pukul 8:51 WIB:
Bank
Harga Beli
Harga Jual
BNI
14.167
14.299
BRI
14.180
14.380
Mandiri
14.230
14.280
BCA
14.251
14.266
CIMB Niaga
14.218
14.233
[]
(pap/pap)
Demikian berita mengenai Pembukaan Pasar: Rupiah Melemah ke Rp 14.240/US$, ikuti terus update berita dari kami
Sumber : https://www.cnbcindonesia.com/market/20210920085804-17-277520/pembukaan-pasar-rupiah-melemah-ke-rp-14240-us-
Beritamu.co.id - Pemerintah komitmen dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia, yakni dengan mewajibkan industri…
Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (14/11), secara teknikal, IHSG kembali…
Beritamu.co.id - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkap bahwa pihaknya, melalui Direktorat Jenderal…
Beritamu.co.id - Kementerian Perindustrian terus mendorong industri kecil dan menengah (IKM) untuk bisa lebih…
Beritamu.co.id - Direktur Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan, Askolani menegaskan persoalan ekspor-impor oleh…
Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) Nomor 17…