Jakarta (BeritaMu.co.id) – Total sebanyak 62.294.896 penduduk di Indonesia telah menjalani vaksinasi COVID-19 pertama, menurut data Satuan Tugas Penanganan COVID-19 yang dihimpun hingga Senin siang.
Angka tersebut mendapat kenaikan penerima vaksin COVID-19 dosis pertama sebanyak 640.220 orang.
Selain itu, 456.640 orang di seluruh Indonesia telah mendapatkan vaksin COVID-19 dosis kedua dalam kurun waktu sehari. Sehingga, total 35.314.460 orang telah menjalani vaksinasi dengan dosis lengkap.
Adapun pemerintah Indonesia menargetkan 208.265.720 orang menjadi sasaran vaksinasi COVID-19 guna membentuk kekebalan komunal atau herd immunity.
Beritamu.co.id - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) merilis Pengumuman perihal Sanksi terhadap Perusahaan Tercatat…
Beritamu.co.id - Harga minyak dunia naik pada Kamis (14/11/2024) dipicu penurunan persediaan bahan bakar…
Beritamu.co.id - Pemerintah komitmen dalam mendukung keberlanjutan sektor persusuan Indonesia, yakni dengan mewajibkan industri…
Beritamu.co.id - Riset harian MNC Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (14/11), secara teknikal, IHSG kembali…
Beritamu.co.id - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkap bahwa pihaknya, melalui Direktorat Jenderal…
Beritamu.co.id - Kementerian Perindustrian terus mendorong industri kecil dan menengah (IKM) untuk bisa lebih…