Categories: Kriminal

Bakar sampah mobil hangus terbakar

SURABAYA – Mobil Toyota Yaris tiba-tiba terbakar begitu saja saat terparkir di Perumaha Lebak Indah Regency Blok G, Surabaya, Selasa (17/8) sore. Mobil milik Muljadi Natabuana ini terbakar habis di sebelah kiri depan.

Sumber api diduga akibat kebakaran sampah di sampingnya. Petugas Dinas Pemadam Kebakaran Surabaya berhasil memadamkan api sebelum membakar habis mobil tersebut.

Kejadian kebakaran ini pertama kali dikabarkan sekitar pukul 15.45. Mobil yang terparkir di sisi rumah di jalan tersebut tiba-tiba terbakar di bagian depannya. Api bukan dari mesin mobil karena mesin keadaan mati.

Nah, api tiba-tiba muncul dari samping kiri depan dan langsung membakar kap mobil. “Petugas langsung memadamkan api sebelum merambat ke lokasi,” kata Kepala Pos PMK Mulyorejo Mujiono.

Related Post

Api akhirnya berhasil dipadamkan. Sang pemilik mobil meminta tolong untuk merusak kaca depan untuk mengambil dokumen yang masih tertinggal di dalam mobil. “

Mujiono belum mengetahui pasti siapa yang membakar sampah di kawasan itu. Ia meminta semua pihak lebih hati-hati di musim kemarau ini.

Sumber : https://radarsurabaya.jawapos.com/read/2021/08/18/283154/bakar-sampah-api-merembet-menghanguskan-mobil-yaris

Kusuma Atmaja

Recent Posts

Wall Street Menguat Dipicu Penunjukan Bessent

Beritamu.co.id - Wall Street menguat pada Senin (25/11/2024) dipicu penunjukan Scott Bessent sebagai Menteri…

25 mins ago

BEI Ingatkan Jadwal Delisting Efek Waran MMIX-W

Beritamu.co.id - Bursa Efek Indonesia (BEI) merilis Pengumuman BEI sehubungan Jadwal Penghapusan (Delisting) Efek…

56 mins ago

OJK Terus Buru Rekening Yang Terafiliasi Judi Online

Beritamu.co.id - Rekening yang terafiliasi dengan judi online (Judol) akan terus menjadi incaran Otoritas…

1 hour ago

Wamenkop Gandeng Kisel Lakukan Transformasi Koperasi Berbasis Teknologi

Beritamu.co.id-Kementerian Koperasi (Kemenkop) mengajak Koperasi Telekomunikasi Selular (Kisel) untuk terlibat dalam upaya transformasi koperasi…

2 hours ago

ANALIS MARKET (26/11/2024) : IHSG Masih Berpeluang Melanjutkan Penguatan

Beritamu.co.id - Riset harian BNI Sekuritas menyebutkan, diperdagangan kemarin (23/11), IHSG ditutup menguat 1,65%. …

3 hours ago

IPCC Bakal Bagikan Dividen Senilai Rp24,4213 per Saham, Simak Jadwalnya!

Beritamu.co.id - Emiten bidang usaha Bongkar muat barang dari dan ke kapal, meliputi cargodoring,…

4 hours ago