Categories: Bola

Barcelona Gagal Pinjam Max Aarons dari Norwich City

BeritaMu.co.id

Bolaterus.com – Raksasa La Liga Spanyol, Barcelona gagal dalam upaya mendatangkan Max Aarons dari Norwich City dengan status pinjaman.

Diyakini bek kanan Inggris U-21 itu telah menyetujui persyaratan pribadi dengan raksasa La Liga, namun Norwich gagal menyepakati kesepakatan pinjaman dengan Barcelona.

Kesepakatan itu gagal karena Norwich tidak siap untuk melepaskannya karena fakta tidak ada kewajiban untuk membeli di akhir kesepakatan, yang menurut Norwich sangat merugikan bagi mereka, mengingat Aarons adalah salah satu pemain penting di dalam tim.

Related Post

Pemain berusia 20 tahun itu tampil mengesankan musim lalu untuk The Canaries, meski mereka langsung terdegradasi kembali ke Championship, ia bermain 40 kali untuk mereka di semua kompetisi.

Sebelumnya di jendela transfer Januari, Aarons juga dikaitkan dengan dua klub Bundesliga Jerman yakni Bayern Munich dan Bayer Leverkusen.

Barcelona sekarang akan mencoba untuk menandatangani pilihan kedua mereka Sergino Dest dari Ajax karena bos baru Ronald Koeman ingin membangun kembali skuat klub asal Catalan tersebut.

Namun, dalam usaha Barcelona mendatangkan Dest, mereka juga harus bersaing dengan Bayern Munich yang juga menaruh minat kepada bek muda asal Amerika Serikat tersebut.

nayla fairus

penulis wanita di beritamu :D

Share
Published by
nayla fairus

Recent Posts

Sinar Mas Land Sukses Pertemukan Ribuan Partisipan dengan Influential Leaders dan Digital Champion dalam Event ‘DNA Leadership Summit’ di BSD City

Beritamu.co.id – Sinar Mas Land melalui Digital Hub dan Living Lab Ventures (LLV) sukses…

5 hours ago

Bitcoin Kalahkan Perak, Jadi Aset Terbesar ke-8 Dunia

Beritamu.co.id – Harga Bitcoin terus melambung melewati level USD 93,000, dengan kapitalisasi pasar menembus…

6 hours ago

DMMX Hadirkan Terobosan Ritel Pintar Berbasis AI di SIAL Interfood 2024

Beritamu.co.id - PT Digital Mediatama Maxima Tbk (IDX: DMMX) dengan bangga memperkenalkan solusi ritel…

7 hours ago

Tren Pertumbuhan Kredit UMKM Cenderung Melambat, OJK: Dipengaruhi Banyak Faktor

Beritamu.co.id - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan, hingga posisi September 2024, penyaluran kredit UMKM…

7 hours ago

Abu Vulkanik Gunung Lewotobi Masih Menyebar, Tiga Bandara Ini Belum Beroperasi

Beritamu.co.id – Hingga Jumat (15/11/2024) sejumlah bandara dan penerbangan di sekitar wilayah erupsi Gunung…

15 hours ago

Mendag: Singapura Tawarkan Pembahasan Kerja Sama Digital dan Fasilitasi Perdagangan bagi UMKM

Beritamu.co.id – Menteri Perdagangan (Mendag), Budi Santoso melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Keberlanjutan dan…

16 hours ago